Empat Bahan Makanan Ini Jangan Dimasak Pakai Panci Presto Ya

Oleh SuneniThursday, 22nd June 2023 | 09:00 WIB
Empat Bahan Makanan Ini Jangan Dimasak Pakai Panci Presto Ya

PINUSI.COM - Untuk mengolah suatu masakan, ada banyak cara dan alat yang bisa digunakan.

Sayangnya, masih banyak orang yang belum mengetahui cara memasak menggunakan alat-alat tertentu, misalnya panci presto.

Memasak menggunakan alat ini tentu akan menghemat waktu dan membuat masakan manjadi matang sempurna.

BACA LAINNYA: Tiga Minuman Herbal Ini Bisa Bantu Redakan Flu dan Batuk

Namun, ternyata tidak semua bahan makanan dapat dimasak menggunakan panci presto.

Lalu, apa saja makanan yang tidak boleh dimasak menggunakan panci presto? Mengutip dari Food NDTV, berikut ini penjelasannya.

1. Nasi

Nasi menjadi salah satu makanan yang tidak disarankan untuk dimasak menggunakan panci presto.

Sebab, kandungan pati dalam beras dapat melepaskan zat kimia berbahaya yang disebut akrilamida.

Zat ini dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan dan sebaiknya dihindari. Jadi, lebih baik memasak nasi menggunakan rice cooker saja.

2. Kentang

Sama seperti nasi, kentang juga memiliki kandungan pati yang tinggi. Inilah sebabnya mengapa merebus kentang sebaiknya tidak menggunakan panci presto.

Meski panci presto dapat merebus dengan waktu yang cepat, ternyata bisa membahayakan kesehatan jika dilakukan dengan makanan yang salah.

3. Makanan berbahan dasar krim

Produk susu seperti susu atau keju, sebaiknya jangan dimasak menggunakan panci presto. Karena, kedua bahan ini dapat mengental saat dimasak, sehingga kandungan elemen susu akan rusak

4. Ikan

Ikan memiliki tekstur yang cukup lembut, jika kita memasaknya menggunakan panci presto, maka kemungkinan besar ikan akan terlalu matang. Ini bisa membuat ikan kehilangan rasa dan membuatnya kering. (*)

https://pinusi.com/pinfoodtravel/3-kedai-kopi-legendaris-di-bangka-belitung-yang-menyimpan-sejuta-kenangan/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 5 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 43 minutes
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 21 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta