Resmi Diluncurkan Mercedes-AMG G 63 Edition 53, Mobil Premium Edisi Terbatas

Oleh farizMonday, 13th February 2023 | 16:00 WIB
Resmi Diluncurkan Mercedes-AMG G 63 Edition 53, Mobil Premium Edisi Terbatas

PINUSI.COM - PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDI) resmi meluncurkan mobil mewah pertama pada tahun 2023 dengan edisi terbatas, yakni Mercedes-AMG G 63 Edition 53 di Jakarta, pada Jumat (10/2/2023). AMG & Maybach Manager Mercedes-Benz Indonesia Mengungkapkan mobil premium ini merupakan edisi terbatas tersebut dirancang khusus untuk memperingati tahun ke-53 hadirnya Mercedes Benz di Indonesia.

Mercedes-AMG G 63 Edition 53 tersedia 20 unit hadir dengan mesin biturbo V8 AMG 4.0-litre yang dilengkapi dengan AMG speedshift 9G-tronic dan AMG Ride Control yang memaksimalkan performa mobil baik di jalanan perkotaan maupun off-road.

BACA LAINNYA: Mentalnya Masih Terguncang, Venna Melinda Jalani Terapi Psikis

Interior Mecedes-AMG G 63 Edition 53 setir dan jok berbahan kulit nappa. Mobil terbaru ini dilengkapi fitur kokpit lebar, Parking Package dengan kamera 360 derajat, 100 persen differential locks, dan sistem audio Burmester Surround.

Mobil ini dijual dengan harga Rp 6,450 miliyar off the road dan telah tersedia di dealer resmi. Pembelian mobil edisi terbatas ini bakal mendapatkan piagam sebagai simbol kepemilikan. President Director PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia Choi Duk Jun mengungkapkan, pada tahun ini pihaknya menyiapkan unit yang cukup untuk pelanggan G-Class di Indonesia.

https://pinusi.com/pintomotif/omoda-5-akan-menjadi-salah-satu-produk-andalan-chery-di-iims-2023/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in an hour
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 24 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta