Akhir Bulan Bingung Mau Masak Apa? Coba Menu Murah Meriah Ini, Resep Jamur Teri Kemangi

Oleh SuneniFriday, 1st December 2023 | 11:00 WIB
Akhir Bulan Bingung Mau Masak Apa? Coba Menu Murah Meriah Ini, Resep Jamur Teri Kemangi
Menu jamur kemangi yang cocok untuk akhir bulan. (Foto: Youtube Budhe Idries)

PINUSI.COM - Akhir bulan tak perlu bingung memikirkan menu apa yang cocok untuk keluarga. Kamu bisa membuat jamur suwir teri kemangi yang dijamin bakal disukai dan bikin ketagihan.


Bahan-bahan yang diperlukan cukup simpel dan cara mengolahnya pun tidak sulit, lho. Yuk simak bahan dan cara membuatnya mengikuti resep dari akun TikTok @panggilajatull berikut ini.


Resep Jamur Suwir Teri Kemangi


Bahan-bahan:

- Jamur tiram, cuci dan tiriskan, kemudian suwir-suwir

- Teri ukuran sedang, cuci dan goreng

- Daun kemangi


Bumbu Halus:

- 5 buah cabe keriting merah

- 3 buah cabe rawit merah

- 7 siung bawang merah

- 4 siung bawang putih

- 1/2 buah tomat merah ukuran sedang


Bahan lainnya:

- Daun jeruk
- Garam

- Gula

- Penyedap


Cara membuat:

1. Haluskan semua bahan bumbu halus.

2. Tumis bumbu, lalu tambahkan daun jeruk, garam, gula dan penyedap sesuai selera.

3. Masak bumbu sampai minyaknya keluar.

4. Masukkan jamur tiram dan pastikan sudah tidak ada airnya. Aduk hingga rata.

5. Setelah itu, masukkan ikan teri dan aduk kembali.

6. Setelah jamur dan teri tercampur rata, matikan kompor.

7. Terakhir masukkan daun kemangi dan aduk sebentar.

8. Jamur suwir teri kemangi siap disajikan


Bagaimana? Mudah bukan membuat menu akhir bulan yang simpel. Selamat mencoba.

Terkini

Makna Lagu "Yummy" oleh Justin Bieber,  Suara Korban Puff Diddy ?
Makna Lagu "Yummy" oleh Justin Bieber, Suara Korban Puff Diddy ?
PinTertainment | 2 hours ago
Mengungkap Kekuatan Garling Figarland Sebagai Gorosei Baru
Mengungkap Kekuatan Garling Figarland Sebagai Gorosei Baru
PinTertainment | 3 hours ago
Owner Restauran Pallubasa Serigala Menjadi Korban Kecelakaan Maut Di Makassar
Owner Restauran Pallubasa Serigala Menjadi Korban Kecelakaan Maut Di Makassar
PinNews | 3 hours ago
Spoiler Jujutsu Kaisen Chapter 271: Misi Baru dan Kejutan di Akhir Cerita
Spoiler Jujutsu Kaisen Chapter 271: Misi Baru dan Kejutan di Akhir Cerita
PinTertainment | 3 hours ago
Generasi Z dan Milenial Berisiko Miskin Akibat Tren 'Doom Spending', Apa Itu Doom Spending ?
Generasi Z dan Milenial Berisiko Miskin Akibat Tren 'Doom Spending', Apa Itu Doom Spending ?
PinRec | 3 hours ago
Kesimpulan Tim Dokter Forensik: Luka Afif Maulana Tidak Akibat Penganiayaan
Kesimpulan Tim Dokter Forensik: Luka Afif Maulana Tidak Akibat Penganiayaan
PinNews | 8 hours ago
Mees Hilgers Tampil Mengesankan, FC Twente Tahan Manchester United
Mees Hilgers Tampil Mengesankan, FC Twente Tahan Manchester United
PinSport | 8 hours ago
Polres Metro Jakarta Selatan Terima Hasil Visum Sementara Lolly Putri Nikita Mirzani
Polres Metro Jakarta Selatan Terima Hasil Visum Sementara Lolly Putri Nikita Mirzani
PinTertainment | 9 hours ago
Video Skandal MAN 1 Gorontalo: Hubungan Terlarang Guru dan Murid Terbongkar
Video Skandal MAN 1 Gorontalo: Hubungan Terlarang Guru dan Murid Terbongkar
PinNews | 9 hours ago
MPR RI Resmi Hapus Nama Soeharto dari TAP MPR Nomor 11 Tahun 1998
MPR RI Resmi Hapus Nama Soeharto dari TAP MPR Nomor 11 Tahun 1998
PinNews | 12 hours ago