4 Sarapan Sehat Berprotein dan Simpel Agar Berenergi Sepanjang Hari

Oleh SuneniFriday, 1st March 2024 | 05:30 WIB
4 Sarapan Sehat Berprotein dan Simpel Agar Berenergi Sepanjang Hari
Sarapan berprotein tinggi memberi tubuh nutrisi yang dibutuhkan untuk meningkatkan metabolisme, dan membuat kenyang lebih lama. Foto: Freepik

PINUSI.COM - Sarapan bergizi dan berprotein, penting untuk menjaga tingkat energi sepanjang hari.


Sarapan berprotein tinggi memberi tubuh nutrisi yang dibutuhkan untuk meningkatkan metabolisme, dan membuat Pinusian merasa kenyang.


Makanan seperti telur, yoghurt, kacang-kacangan, dan daging tanpa lemak, dapat menstabilkan kadar gula darah dan menghindari penurunan energi.


Selain itu, sarapan yang sehat memastikan Pinusian memiliki energi dan stamina untuk menjalani aktivitas, dan memberikan suasana positif pada hari tersebut.


Oleh karena itu, berikut ini beberapa sarapan simpel, lezat, dan bergizi yang bisa Pinusian coba.


Salad


Ambil 2-3 biji kacang lentil dan brokoli rebus, lalu tambahkan beberapa cabai hijau cincang, mentimun, bawang bombay, dan tomat ke dalamnya, lalu campurkan semuanya.


Tambahkan sedikit garam dan bumbu sesuai selera, dan terakhir beri sedikit perasan air lemon, kemudian sajikan.


Roti Bakar Selai Kacang


Roti panggang selai kacang adalah sarapan sederhana, mudah, dan sehat.


Siapkan dua potong roti, sedikit selai kacang, dan irisan buah seperti pisang atau stroberi.


Panggang roti hingga kecokelatan, dan tambahkan irisan buah sesuai selera.


Tahu Orak-arik


Untuk membuat sarapan ini, Pinusian hanya perlu menghancurkan tahu dan tambahan beberapa sayuran hijau seperti tomat, cabai hijau, dan bawang bombay yang dicincang.


Tumis semua bahan, lalu beri bumbu sesuai selera.


Protein Kocok


Jika tidak ingin memasak sesuatu, Pinusian bisa mengonsumsi protein shake untuk sarapan.


Untuk membuat shake, siapkan 1-2 sendok bubuk protein shake, susu, dan beberapa buah kering yang dicincang atau diparut seperti kacang mete, pistachio, atau almon.


Lalu tambahkan beberapa buah, seperti mangga, apel, anggur, atau stroberi, dan aduk semuanya hingga tercampur sempurna. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta