Flek Hitam Memang Tak Berbahaya Tapi Perlu Diatasi

Oleh mutiaramandaTuesday, 20th December 2022 | 06:15 WIB
Flek Hitam Memang Tak Berbahaya Tapi Perlu Diatasi

Foto: Freepik

PINUSI.COM, Jakarta - Meskipun selalu merawat wajah dengan menggunakan berbagai produk justru kita sering lupa bahwa produk yang digunakan tersebut bisa menjadi penyebab awal mulanya flek hitam muncul. Flek hitam umumnya sering terjadi dan jarang berbahaya, tetapi kehadiran flek hitam kerap mengganggu tampilan pada wajah.

Bintik-bintik kecil berwarna gelap ini muncul karena meningkatnya produksi melanin di kulit, apalagi setelah terpapar dengan sinar matahari. Nah, flek hitam tidak hanya muncul di permukaan wajah saja, tetapi bisa muncul di bagian tubuh lainnya seperti kulit lengan, punggung tangan, leher, atau bahu.

BACA LAINNYA : 4 Tips Setelah Makan Nasi Padang, Tanpa Harus Khawatir Kolesterol Tinggi!

Oleh karena itu, perlu diketahui cara menghilangkan flek hitam secara alami agar tidak lagi mengganggu penampilan.

1. Perasaan Jeruk Nipis atau Sari Lemon
Kedua buah yang tidak diragukan lagi untuk mengurangi dan menghilangkan flek hitam pada kulit karena mengandung vitamin C sebagai sumber antioksidan.

2. Oatmeal

Oatmeal mengandung saponin yang berfungsi untuk menghilangkan kulit mati dan flek hitam. Tapi tak hanya itu, oatmeal juga baik untuk pengelupasan kulit.

3. Madu dan Putih Telur

Madu dan putih telur sebagai bahan alami yang sudah sangat terkenal cukup efektif dalam mengatasi masalah flek hitam. Ternyata protein putih telur miliki kandungan yang meregenerasi sel-sel baru.

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 7 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 6 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 13:31 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 12:22 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta