Gak Perlu Tiket Vaksin Booster Kedua Peduli Lindungi!

Oleh farizMonday, 23rd January 2023 | 20:00 WIB
Gak Perlu Tiket Vaksin Booster Kedua Peduli Lindungi!
Kementerian Kesehatan RI sudah mengizinkan vaksinasi Covid-19 booster kedua untuk masyarakat umum usia 18 tahun ke atas (Foto: Istimewa)

PINUSI.COM - Meski saat ini Covid-19 sudah terkontrol dengan baik, masyarakat harus melakukan perilaku hidup sehat dan bersih. Selain itu masyarakat tetap wajib melakukan vaksinasi booster ke dua untuk meningkatkan imunitas.

Kementerian Kesehatan RI sudah mengizinkan vaksinasi Covid-19 booster kedua untuk masyarakat umum usia 18 tahun ke atas. Nah, kabarnya COVID-19 booster kedua bisa langsung dilakukan tanpa menunggu tiket peduli Lindungi.

BACA LAINNYA: ADI2000 Sepatu Kolaborasi Adidas dengan Anime “Yu-Gi-Oh!”

Artinya, mulai 24 Januari 2023 masyarakat yang sudah menerima vaksin COVID-19 Booster pertama lebih dari enam bulan, bisa melanjutkan vaksinasi booster kedua dengan jenis vaksin COVID-19 yang disetujui Badan Pengawasan obat dan makanan (BPOM RI) tertuang dalam surat edaran Nomor HK.02.02/c/380/2023 tentang Dosis Booster Kedua Bagi Kelompok masyarakat umum tertanggal 20 Januari 2023.

Surat yang ditanda tangani oleh Dirjen Pencegahan dan Pengadilan Penyakit Kemenkes Maxi Rein Rondonuwu menerangkan, izin pemberian vaksin booster kedua itu mempertimbangkan data dan situasi epidemiologi kasus Covid-19 adanya varian baru di Tanah Air. Menurut rekomendasi Komite Ahli Penasehat Ahli Imunisasi Nasional atau ITAGI tentang pemberian vaksinasi dosis keempat bagi masyarakat umum. (*) 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta