Berikut Buah Penurun Kolesterol, Cegah Penyakit Jantung sampai Stroke!

Oleh CarrisaeltrSaturday, 4th February 2023 | 10:01 WIB
Berikut Buah Penurun Kolesterol, Cegah Penyakit Jantung sampai Stroke!

PINUSI.COM - Kolesterol ini bisa didapatkan dari makanan kita sehari-hari, mulai dari makanan berlemak dan berminyak. Jadi imbangilah dengan buah-buahan penurun kolesterol.

Tidak hanya dihasilkan secara alami dari tubuh, Kolesterol juga terbagi jadi dua jenis yaitu kolesterol baik atau High Density Lopoprotein (HDL) dan kolesterol jahat atau Low Density Lopoprotein (LDL). Kolesterol biasanya tidak boleh lebih dari 200 mg/dL.

Penyempinan pembuluh darah itu bisa menumpuk dan berakibatkan komplikasi fatal yang lain seperti stroke dan gangguan jantung. Banyak kasus kolesterol tinggi karena gaya hidup yang buruk dan tidak adanya asupan gizi.

BACA LAINNYA : Bulan Peduli Kanker Serviks, Waspadai Virus HPV

Buah yang dapat menuruni kolesterol biasanya seperti memiliki serat dan lemak baik, contohnya seperti:

  • Alpukat

Adanya serat dan lemak yang tinggi didalamnya karena beberapa penelitian menunjukkan adanya konsumsi buah alpukat memberi kadar HDL yang berlebih pada orang dengan obesitas.

  • Apel

Salah satu buah yang memiliki vitamin dan mineral yang penting untuk tubuh dan biasanya buah berasa asam dan manis sangat tinggi pektin dan dapat meningkatkan kolesterol dalam sistem pencernaan.

  • Buah Naga

Buah yang mengandung betaains atau sekelompok pigmen kemerahan yang bersifat antimikroba dan anti inflamasi bermanfaat untuk menurutkan kadar kolesterol. Biji kecil yang ada mengandung omega 3 dan 9 yang baik untuk jantung dan mengurangi penyakit kardiovaskular.

  • Tomat

Salah satu jenis buah, menurut penelitian British Journal of Nutrition mencatat bahwa orang yang mengonsumsi jus tomat selama 3 minggu bisa menuruni kolesterol totalnya 5,9 persen dan LDL nya sampai 13 persen.

  • Nanas

Nanas ini fungsinya memecahkan salah satu endapan kolesterol di pembuluh darah, dan buah yang memiliki antioksidan senyawa untuk menurunkan lipid dalam mencegah pembentukan plak di pembuluh darah.

Manfaat baik dari buah penurun kolesterol ini harus diimbangi dengan pola makan yang baik dan rajin berolahraga, serta menghentikan kebiasaan dalam meminum alkohol dan merokok yang berlebih.

https://pinusi.com/pinhealth/penyebab-wanita-harus-histerektomi-atau-pengangkatan-rahim/

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta