Sunat Perempuan Tidak Disarankan, Kenapa?

Oleh CarrisaeltrTuesday, 7th February 2023 | 13:19 WIB
Sunat Perempuan Tidak Disarankan, Kenapa?

PINUSI.COM - Dalam dunia medis sunat dikenal dengan tindakan membuang sebagian atau kulit yang menutupi bagian depan kelamin, tetapi hal ini umum dilakukan anak laki-laki.

Tetapi ada beberapa tradisi dan kebudayaan sunat yang dilakukan juga pada anak perempuan, biasanya sunat ini tidak diperlukan dan berbahaya. Itulah kenapa prosedur sunat perempuan masih kontroversial.

Sunat pada perempuan bukan suatu tindakan medis, karena praktiknya pun dilarang untuk dilakukan karena ada banyak risiko yang bisa dialami perempuan, seperti :

  • Pendarahan

Biasanya terjadi jika sunat yang dilakukan membuat pembuluh darah pada klirotis terpotong di sekitar alat kelamin.

BACA LAINNYA : Gunting Jari Bayi, Perawat RS Palembang Jadi Tersangka!

  • Gangguan Persalinan

Adanya jalan lahir yang sempit bisa membuat robekan, pendarahan sehabis melahirkan, dan persalinannya menjadi lama serta bisa mengancam nyawa ibu atau bayi yang dilahirkan.

  • Infeksi

Jika prosedur tersebut dilakukan dalam keadaan tidak steril, akan menyebabkan infeksi dan tetanus bahkan bisa menyebabkan kematian.

Pemotongan klirotis ini mengakibatkan rasa nyeri saat berhubungan seksual, bukan hanya itu perempuan juga akan kesulitan dalam mencapai orgasmenya.

Sunat pada anak perempuan merupakan salah satu tindakan menghilangkan dan merusak jaringan genital yang sehat dan normal, juga tidak memberikan manfaat apapun karena hanya membahayakan kesehatan dan keselamatan saja.

Tetapi untuk sunat pada anak laki-laki dapat memberikan banyak manfaat kesehatan dan menjaga alat kelamin tetap bersih, serta mengurangi risiko pria terkena berbagai penyakit.

https://pinusi.com/pinnews/kasus-gagal-ginjal-1-terkonfirmasi-1-masih-suspek/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta