Valentine Hari Peluk Kekasih, India Justru Jadi Hari Memeluk Sapi

Oleh azaleaberlinesWednesday, 15th February 2023 | 17:58 WIB
Valentine Hari Peluk Kekasih, India Justru Jadi Hari Memeluk Sapi

PINUSI.COM - Telah berabad lamanya, sapi dianggap menjadi hewan yang suci bagi mayoritas masyarakat Hindu di India. Mamalia itu dianggap sebagai simbol bumi dan dewa.

Pemerintah India usulkan untuk mengubah Hari Valentine menjadi Hari Memeluk Sapi.

Kegiatan ini sebagai bentuk penghormatan dan bertujuan untuk mempromosikan nilai-nilai agama Hindu dengan cara menggantikan kultur Valentine yang berasal dari Barat tersbut.

Deklarasi 14 Februari sebagai Hari Memeluk Sapi, pertama kali disampaikan pada sebuah pernyataan dari Dewan Kesejahteraan Hewan India, yang sebutkan bahwa sapi merupakan tulang punggung budaya India dan ekonomi pedesaan.

BACA LAINNYA : Kenapa Hari Valentine Selalu Identik dengan Cokelat?, Ternyata Begini Asal Usulnya!

“Sapi merupakan hewan suci yang memberikan segalanya. Serta menyediakan kekayaan bagi umat manusia karena sifatnya yang bergizi,” ungkap badan hukum yang menjadi penasihat kepada Kementrian Perikanan, Peternakan, dan Perah India.

Hal ini dilakukan untuk terus melestarikan lekatnya budaya Hindu tanpa tergeser oleh pengaruh budaya Barat.

Tradisi Weda hampir berada di ujung tanduk kepunahan karena adanya kemajuan dan kontaminasi budaya Barat dari waktu ke waktu. Kekaguman terhadap peradaban barat telah membuat budaya dan warisan fisik kita hampir tertinggal dan terlupakan,” lanjut penasihatnya.

https://pinusi.com/pinfoodtravel/rekomendasi-tempat-wisata-yang-family-friendly-di-chiang-mai-thailand/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta