Ini Efek Samping Garam Berlebihan, Berbahaya Bagi Jantung!

Oleh AndikaSaturday, 18th February 2023 | 15:40 WIB
Ini Efek Samping Garam Berlebihan, Berbahaya Bagi Jantung!

PINUSI.COM - Pernahkah Anda berpikir untuk memasak tanpa garam? Mungkin rasanya hambar dan bukan untuk selera orang Indonesia. Garam merupakan bahan pembantu yang tidak terpisahkan dalam segala jenis masakan di sekitar kita. Seperti bahan penolong lainnya, adanya garam pada makanan dapat menambah cita rasa dan membuat makanan menjadi lebih asin dan enak.

BACA LAINNYA: Ekonomi Syariah Indonesia Nomor 3 di Dunia Pada Tahun 2022

Tapi, ternyata, garam tidak boleh terlalu banyak, lho. Menurut Permenkes Nomor 30 Tahun 2013, asupan garam harus dibatasi kurang dari 2000 mg per orang per hari. Ini karena mengonsumsi garam dalam jumlah besar dapat berdampak negatif bagi kesehatan Anda. Ini pengaruh buruk kelebihan garam?

ilustrasi penyakit jantung (Sumber: freepik.com/jcomp)
  • Menyebabkan darah tinggi: Tingginya kadar garam dalam tubuh akan mengganggu keseimbangan cairan sehingga kadar air dalam pembuluh darah akan berkurang.
  • Kekurangan cairan: Asupan sodium akibat konsumsi garam yang tinggi bisa menyebabkan meningkatnya kadar garam pada cairan sel.
  • Berakibat buruk pada jantung: Tingginya tekanan darah akibat konsumsi garam secara berlebih dapat memaksa jantung untuk bekerja lebih keras untuk memompa darah melalui pembuluh darah.
  • Pusing dan lemas: Tekanan darah yang tinggi akibat konsumsi garam secara berlebih menyebabkan aliran darah terganggu sehingga kepala dapat terasa sakit dan pusing.
  • Masalah pada ginjal: Kandungan garam yang tinggi juga dapat meningkatkan kandungan kalsium dalam urin sehingga meningkatkan resiko terbentuknya batu ginjal. 

BACA LAINNYA: Selamat Tinggal Covid-19! Negara Ketat Protokol Sudah Bebas Karantina, Singapura: Masker Juga Sudah Tak Wajib

Garam yang berlebihan memang memiliki efek buruk bagi kesehatan. Namun, kita tetap perlu mengonsumsi garam secukupnya sesuai anjuran untuk memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh kita. Sangat penting bagi kita untuk mengontrol pola makan dan menjalani gaya hidup sehat. Selain itu, jangan lupa untuk memperhatikan kesehatan agar kita dapat mengurangi risiko penyakit.

https://pinusi.com/pinhealth/5-tips-dan-trik-mengurangi-kebiasaan-begadang-dijamin-manjur/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta