Wanita Wajib Tahu! Manfaat Tidur Tanpa Bra

Oleh SuneniThursday, 2nd March 2023 | 18:53 WIB
Wanita Wajib Tahu! Manfaat Tidur Tanpa Bra

PINUSI.COM - Sebagian perempuan mungkin merasa tidak nyaman ketika tidur tanpa menggunakan bra. Tak jarang pula, kebiasaan ini banyak menimbulkan persepsi lain seperti payudara akan kendur. Faktanya, tidur tanpa bra ternyata baik untuk kesehatan, loh. Engga percaya? Berikut manfaat tidur tanpa bra!

1. Meningkatkan Sirkulasi Darah dan Kualitas Tidur

Penggunaan bra saat tidur dapat menghambat sirkulasi darah dan membatasi gerak otot di bagian dada. Apabila hal ini dilakukan terus menerus, maka sirkulasi darah ke jaringan payudara dan saraf lain akan terganggu.

Dengan melepas bra saat tidur, maka akan membuat aliran darah lancar dan terhindar dari efek negatif seperti kram. Terlebih lagi, kualitas tidur pasti lebih baik karena bernapas akan lebih mudah.

BACA LAINNYA: Berapa Banyak Sperma yang Dibutuhkan untuk Hamil, Satu Saja?

2. Kebersihan Terjaga

Memakai bra saat tidur, apalagi cuaca sedang panas dapat menyebabkan tubuh berkeringat.

Keringat yang berlebih akan menyebabkan bau badan dan jerawat di tubuh. Tidur tanpa bra tentu akan membantu merawat kebersihan serta kesehatan kulit kamu.

3. Menghindari Cedera dan Bekas Luka

Beberapa bra pasti memiliki bahan seperti kawat, karet, dan sebagainya. Apabila kawat atau bahan lainnya bergesekan dengan kulit, maka bisa menimbulkan beberapa masalah kulit seperti kemerahan atau iritasi.

Kondisi iritasi ini jika dibiarkan terlalu lama maka akan menimbulkan bekas luka. Maka dari itu, gunakan pakaian yang longgar dan tidak menggunakan bra saat tidur bisa meminimalisir risiko cedera yang mungkin akan timbul.

BACA LAINNYA: Kenali Apa Itu Produk GMO, Apakah Aman untuk Dikonsumsi?

4. Menghindari Risiko Infeksi Kulit

Ada beberapa jenis bra yang dapat membuat keringat berlebih. Jika jarang melepas bra saat tidur, kulit akan menjadi lembab dan membuat bakteri atau jamur berkembang biak.

Infeksi dari bakteri ini akan menimbulkan rasa gatal berlebih pada kulit. Nah, melepas bra saat tidur dapat mengurangi risiko terjadinya infeksi kulit.

https://pinusi.com/pinhealth/stroke-bisa-serang-segala-usia-kenali-resiko-faktor-dan-pencegahannya/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 7 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 7 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 6 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 6 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta