Mata Merah usai Berenang, Bahayakah?

Oleh SuneniTuesday, 14th March 2023 | 12:34 WIB
Mata Merah usai Berenang, Bahayakah?

PINUSI.COM - Mata memerah seusai berenang merupakan hal yang wajar terjadi. Bagi seorang profesional pun pasti mengalami mata merah.

Ada penjelasan mengapa mata kerap kali memerah setelah berenang. Sering kali orang mengira bahwa mata merah disebabkan oleh kaporit yang ada di dalam air kolam renang. Padahal mata merah disebabkan oleh kontaminasi kotoran seperti urine atau keringat yang mengikat pada klorin sehingga membentuk senyawa kimia yang akan mengakibatkan mata merah jika terpapar ke mata.

BACA LAINNYA: Manfaat Teh Chamomile untuk Atasi Insomnia

Bau klorin yang kuat, selama ini kita artikan sebagai tanda bahwa kolam tersebut disterilkan dengan baik. Nyatanya, bau klorin yang menyengat adalah tanda klorin sudah terkontaminasi dengan urine dan keringat.

Lalu, apakah mata merah akan membahayakan?

Untuk seseorang yang rutin melakukan kegiatan renang, iritasi mata yang terlalu sering akan berdampak serius.

Perenang rutin sering kali mengalami mata kering karena berkurangnya produksi air mata. Kondisi ini menyebabkan mata terasa mengganjal dan pandangan kabur. Jika berenang dilakukan secara rutin dengan kondisi mata terganggu, mata akan lebih rentan infeksi dan mengakibatkan berbagai macam penyakit.

BACA LAINNYA: 5 Makanan Penghilang Stres dan Bikin Mood Bagus!

Untuk menghindari mata merah, gunakan proteksi seperti kacamata renang dan lepas lensa kontak. Setelahnya, bilas mata dengan air bersih untuk membersihkan sisa klorin dan kotoran lainnya. Bila diperlukan, gunakan tetes mata sebelum dan sesudah berenang untuk menjaga lapisan air mata.

https://pinusi.com/pinhealth/jangan-panik-begini-cara-mengatasi-kram-otot/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta