Tips Dokter Untuk Jaga Kesehatan Saraf itu Penting!

Oleh AndikaWednesday, 15th March 2023 | 17:17 WIB
Tips Dokter Untuk Jaga Kesehatan Saraf itu Penting!

PINUSI.COM - Saraf adalah serat yang menghubungkan organ-organ tubuh ke sistem saraf pusat (yaitu otak dan sumsum tulang belakang). Menjaga kesehatan saraf sangat penting karena sistem saraf mempengaruhi cara kerja seluruh tubuh.

BACA LAINNYA: Curiga Berlebihan, Hati-hati Tanda Gangguan Paranoid

Mencegah lebih baik daripada mengobati. Sebagian besar masalah neurologis dapat dicegah melalui gaya hidup sehat. Mimin dapat memberi tahu lima tips untuk menjaga saraf kamu tetap sehat.

Ilustrasi Sakit Kepala (Sumber: Pexels.com/Timur Weber)
  • Menjaga kesehatan tekanan darah di otak. Bisa dilakukan dengan mengkonsumsi makanan bergizi dan olahraga rutin. 
  • Mengontrol kadar gula darah. 
  • Mencegah kadar kolesterol tinggi (hiperlipidemia). Hindari makanan yang mengandung lemak jahat dan jaga berat badan ideal. 
  • Istirahat yang cukup juga penting karena saraf memerlukan istirahat agar dapat bekerja dengan maksimal. 
  • Tidak menunda periksa ke dokter saat sakit. Jika kamu mengalami sakit kepala secara terus-menerus, ada baiknya untuk segera periksa ke dokter. 

BACA LAINNYA: Penyebab Gatal pada Vagina dan Cara Mengatasinya

Sistem saraf adalah bagian yang sangat penting bagi tubuh kita. Jika ada masalah pada sistem saraf, seluruh fungsi tubuh terganggu. Jaga kesehatan saraf dengan pola hidup sehat, Yuk!

https://pinusi.com/pinhealth/tak-hanya-wanita-pria-juga-wajib-merawat-kebersihan-vital/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 7 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 6 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 13:31 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 12:22 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta