Masak Pakcoy Masih Terasa Pahit? Ini 4 Cara Memasak Pakcoy Agar Tidak Pahit dan Jadi Hidangan Lezat

Oleh SuneniThursday, 30th March 2023 | 10:15 WIB
Masak Pakcoy Masih Terasa Pahit? Ini 4 Cara Memasak Pakcoy Agar Tidak Pahit dan Jadi Hidangan Lezat

PINUSI.COM - Pakcoy adalah jenis sayuran yang sangat populer. Sayuran ini banyak digunakan sebagai bahan masakan karena cita rasanya yang sangat nikmat. Namun beberapa orang salah dalam mengolah sayuran hijau satu ini sehingga menimbulkan cita rasa yang pahit. Berikut ini 4 cara memasak pakcoy agar enak dan tidak pahit.

1. Potong bagian bawah tangkai

Beberapa orang mungkin menyukai tangkai pakcoy untuk disantap. Namun bisa saja bagian tangkai bawah pakcoy menjadi sebab munculnya rasa pahit. Baiknya sih ketika memasak pakcoy bagian bawah ini dibuang, ya.

BACA LAINNYA: Tips Menyimpan Daun Bawang Agar Tetap Fresh

2. Memasak pakcoy jangan terlalu lama

Timbulnya rasa pahit pada pakcoy juga dapat terjadi karena kita memasaknya terlalu lama. Ada baiknya, masak pakcoy cukup dalam waktu singkat saja agar tidak menimbulkan rasa pahit sekaligus menjaga nutrisi yang terkandung dalam pakcoy.

3. Rebus dengan air garam

Rebus pakcoy dengan air garam dapat menghilangkan rasa pahit pada sayuran ini. Selain menghilangkan rasa pahit, merebus pakcoy dengan air garam juga berfungsi untuk menjaga warna hijau pada pakcoy.

BACA LAINNYA: Ini Tips Agar Beras Tidak Berkutu

4. Masak dengan bumbu lezat

Masak pakcoy dengan bumbu yang tepat agar cita rasanya keluar sepenuhnya. Tumis pakcoy bersama bawang putih dan saus tiram sudah cukup untuk membuat pakcoy terasa nikmat.

https://pinusi.com/pinhealth/cara-merebus-sayuran-agar-tetap-hijau-dan-terjaga-nutrisinya/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta