Gejala yang Mengganggu Bagi Bumil, Tapi Sebetulnya Tanda Kehamilan yang Sehat!

Oleh SuneniSunday, 9th April 2023 | 19:14 WIB
Gejala yang Mengganggu Bagi Bumil, Tapi Sebetulnya Tanda Kehamilan yang Sehat!

PINUSI.COM - Momen kehamilan adalah momen yang ditunggu-tunggu oleh setiap pasangan suami istri. Setelah hamil, ibu wajib tahu bagaimana saja ciri-ciri kehamilan yang sehat. Berikut ini ada beberapa tanda kehamilan yang mungkin akan mengganggu bagi ibu, tapi sebenarnya hal ini merupakan tanda jika kehamilan ibu sehat dan normal. Yuk simak!

Morning sickness 

Morning sickness atau mual di pagi hari memang sangat mengganggu, tapi justru kondisi ini dianggap sebagai bagian dari kehamilan yang sehat. Untuk mengatasi mual di pagi hari, Moms bisa konsumsi minuman jahe atau vitamin yang mengandung B6. 

BACA LAINNYA: Jangan Panik! Ini Penyebab Uban Tumbuh di Usia Muda

Perut terasa ngilu 

Perut yang terasa ngilu merupakan tanda adanya pergerakan janin di dalam rahim. Tendangan dan pergerakan janin ini tanda bahwa bayi berkembang dengan sehat, kebutuhan nutrisinya terpenuhi, dan jumlah oksigen di dalam rahim tercukupi. 

Payudara sakit dan membesar 

Meskipun menggangu, kondisi ini merupakan tanda bahwa hormon estrogen dan progesteron Moms bekerja dengan baik. Untuk mengatasi rasa sakit di payudara, baiknya gunakan bra yang tidak terlalu ketat dan tidak ada kawat. 

Keputihan meningkat 

Sering keputihan saat hamil menandakan hormon estrogen meningkat. Hormon estrogen di masa kehamilan memberikan nutrisi untuk janin berkembang. Keputihan yang keluar ini disebut bisa membantu membersihkan vagina untuk mencegah infeksi masuk ke dalam rahim. 

BACA LAINNYA: Ini Waktu Terbaik Untuk Mengganti Sikat Gigi yang Lama

Sering buang air kecil 

Sering buang air kecil saat hamil tentu bisa merepotkan bagi ibu hamil. Tetapi, ini merupakan tanda kehamilan yang sehat karena volume darah yang meningkat mengharuskan ginjal untuk bekerja lebih keras sehingga menghasilkan banyak urine.

https://pinusi.com/pinhealth/5-manfaat-buah-parijoto-yang-belum-banyak-diketahui/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta