5 Manfaat pada Tubuh Jika Makan Oat Setiap Hari

Oleh AndikaWednesday, 12th April 2023 | 15:11 WIB
5 Manfaat pada Tubuh Jika Makan Oat Setiap Hari

PINUSI.COM - Dibandingkan dengan nasi, oat kaya akan serat dan merupakan sumber energi. Rasa kenyang bertahan lebih lama, sehingga kerap dikonsumsi menjadi makanan diet.

Biasanya oatmeal dimakan untuk sarapan pagi. Tapi apa manfaat makan oatmeal setiap hari bagi tubuh Kamu? Adakah efek positif mengganti nasi dengan oat? Inilah yang terjadi pada tubuh.

BACA LAINNYA: Sering Dianggap Sepele, Ini Risiko Bagi Ibu Hamil Jika Telat Makan

  • Kenyang lebih lama: Oat mengandung banyak serat. gak heran bila beberapa orang menjadikan oat sebagai makanan diet sekaligus sehat.
  • Terhindar dari penyakit jantung: Kandungan serat dapat menurunkan kadar kolesterol jahat. Tekanan darah tinggi juga menurun. Risiko penyakit jantung dapat diminimalisir.
  • Menurunkan berat badan: Karena kandungan seratnya dapat menahan lapar dalam waktu lama.
  • Sistem pencernaan lancar: Kandungan beta-glucan membentuk konsistensi di usus. Sehingga, saluran pencernaan aktif dan kamu lebih mudah buang air besar.
  • Berkembangnya bakteri baik di usus: Oat adalah makanan prebiotik? Bila dikonsumsi setiap hari, oat menjadi sumber makanan untuk bakteri baik di usus. 

BACA LAINNYA: Kenali Gejala dan Penyebab Lazy Eyes pada Anak

Mengonsumsi oat dengan bijak adalah kunci utamanya. Jadi, tubuh sehat dan bugar.

https://pinusi.com/pinhealth/5-penyebab-kaki-terasa-panas-salah-satunya-alkohol/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta