3 Manfaat Tidur Tanpa Celana Dalam Bagi Pria

Oleh SuneniFriday, 12th May 2023 | 21:00 WIB
3 Manfaat Tidur Tanpa Celana Dalam Bagi Pria
Tidur tanpa menggunakan celana ternyata baik untuk kesehatan (Foto: Freepik)

PINUSI.COM - Setiap orang memiliki kebisaan berbeda-beda saat tidur, misalnya ada orang yang memakai kaus kaki saat tidur atau mengoleskan losion sebelum tidur.

Kebiasaan ini memberikan kenyamanan bagi yang melakukannya, sehingga kualitas tidur menjadi lebih baik.

Ada juga orang yang memiliki kebiasaan tidak memakai celana dalam saat tidur.

BACA LAINNYA: Penting! 5 Manfaat Buah Naga untuk Kesehatan

Kebiasaan ini selain memberikan kenyamanan, juga dapat memberikan manfaat dari segi kesehatan.

Lalu, apa saja manfaat tidur tidak memakai celana dalam bagi pria?

Mencegah gatal di area kelamin

Tidur menggunakan celana dalam bisa membuat kulit berkeringat.

Alat kelamin yang berkeringat dan lembap adalah tempat berkembang biaknya jamur dan bakteri.

Hal ini akan mengakibatkan kemerahan, iritasi, gatal, hingga infeksi pada alat kelamin. Tidur tanpa celana dalam bisa mengurangi risiko tersebut.

Mengurangi kemungkinan iritasi dan cedera

Mengenakan pakaian dalam atau tidak, gesekan pada penis atau skrotum bisa saja terjadi.

Gesekan ini bisa membuat iritasi atau bahkan cedera. Jika terlalu sering bisa terjadi infeksi.

Saat tidur disarankan mengenakan celana pendek yang longgar dan nyaman tanpa celana dalam, untuk mengurangi lecet pada alat kelamin.

Menjaga kualitas sperma

Peneliti mengungkapkan jika menggunakan celana dalam ketat membuat testis tidak leluasa bernapas. Akibatnya, suhu testis meningkat.

Saat kamu tidur mengenakan celana, aliran darah ke bagian testis dapat terhambat. Akibatnya, bisa menurunkan kualitas dan jumlah sperma.

Oleh karena itu, tidur tanpa celana dalam memiliki potensi menjaga kualitas sperma. (*)


Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta