Baik Untuk Menurunkan Kolesterol, Ini Resep Teh Bunga Telang Lemon

Oleh SuneniWednesday, 24th May 2023 | 07:22 WIB
Baik Untuk Menurunkan Kolesterol, Ini Resep Teh Bunga Telang Lemon

PINUSI.COM - Jika ingin minum teh yang nikmat dan sekaligus memiliki manfaat bagi kesehatan, kamu bisa mencoba teh bunga telang lemon.

Bunga telang identik dengan warnanya yang cantik, yakni biru keunguan. Namun, siapa sangka jika bunga ini ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, salah satunya menurunkan kolesterol dan meringankan gejala diabetes. Sedangkan lemon merupakan salah satu buah yang bernutrisi dan mengandung banyak vitamin C.

BACA LAINNYA: Tips Menyimpan Daun Seledri Agar Awet dan Tahan Lama

Untuk tahap pembuatannya, kamu bisa mencoba resep berikut.

Bahan:

  • 7 keping bunga telang
  • 1 buah jeruk lemon (bisa diganti jeruk nipis)
  • 1 sdm gula pasir
  • 300 ml air

Cara membuat:

  1. Rebus air hingga mendidih.
  2. Tuang ke dalam teko yang sudah berisi bunga telang. Diamkan selama 10 menit atau sampai airnya biru.
  3. Tuang teh ke dalam gelas, beri gula, aduk hingga larut.
  4. Beri perasan jeruk nipis dan es batu. Aduk hingga berubah warna menjadi ungu.
  5. Teh bunga telang lemon siap dinikmati.
https://pinusi.com/pinfoodtravel/begini-resep-bikin-jasuke-yang-lezat-dan-mudah/
Editor: Cipto Aldi

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 18:33 WIB
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 16:27 WIB
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | Friday, 20th September 2024 | 15:31 WIB
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | Friday, 20th September 2024 | 15:22 WIB
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | Friday, 20th September 2024 | 11:35 WIB
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 10:51 WIB
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 10:26 WIB
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB