Ternyata Ini Penyebab Timbulnya Double Chin!

Oleh sarahsalsabillaWednesday, 24th May 2023 | 17:00 WIB
Ternyata Ini Penyebab Timbulnya Double Chin!

PINUSI.COM - Double chin atau dagu berlipat memang terbentuk akibat adanya penumpukan lemak di bawah dagu. Namun, penyebab double chin bukan hanya itu saja lho.

Double chin juga bisa muncul meski tidak ada penimbunan lemak. Genetik atau kulit mulai kendur akibat penuaan bisa menyebabkan double chin

BACA LAINNYA : Baik Untuk Menurunkan Kolesterol, Ini Resep Teh Bunga Telang Lemon

Usia Semakin Tua

Dilansir dari Medical News Today, bagi pemilik badan kurus maupun gemuk, dagu berlipat merupakan keniscayaan seiring bertambahnya usia. Ketika usia semakin bertambah, tubuh secara alami kehilangan otot sedikit demi sedikit. Elastisitas atau tingkat kekenyalan kulit juga semakin berkurang ketika orang semakin tua.

Faktor Keturunan

Dilansir dari The Sun, beberapa orang secara genetik cenderung memiliki double chin karena faktor keturunan. Orang yang berasal dari keluarga dengan double chin, lebih rentan memiliki dagu berlipat ketimbang orang yang lahir dari keluarga tanpa double chin.

BACA LAINNYA : Jangan Bingung, Begini Cara Mengaplikasikan Ulang Sunscreen Walaupun Pakai Makeup

Garis Rahang Kurang Proporsional

Melansir Good Housekeeping, penyebab double chin juga bisa berasal dari bentuk garis rahang yang kurang proporsional. Tulang rahang terkadang memengaruhi bentuk dagu dan mendorong terbentuknya lipatan di area tersebut.

Cedera Otot Leher

Postur tubuh yang buruk bisa mengurangi elastisitas otot leher atau membuat otot leher menegang. Otot leher terhubung langsung dengan rahang bagian bawah. Saat ada masalah atau cedera, praktis otot leher atau leher jadi kaku dan double chin bisa terbentuk di sana.

https://pinusi.com/pinhealth/minum-kopi-dan-teh-turunkan-risiko-kematian-akibat-diabetes/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 6 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 4 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 3 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 2 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in an hour
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 41 minutes
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 40 minutes
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 5 minutes
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 10 minutes ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta