Nasi Buk, Kuliner Asal Madura yang Lebih Populer di Kota Malang

Oleh desi-rahmawatiWednesday, 14th June 2023 | 12:00 WIB
Nasi Buk, Kuliner Asal Madura yang Lebih Populer di Kota Malang

PINUSI.COM – Nasi Buk, makanan khas Madura, justru lebih populer di Malang, Jawa Timur.

Awalnya Nasi Buk dibawa ke Kota Malang, hingga banyak yang suka karena rasanya yang enak, dan akhirnya Nasi Buk justru lebih terkenal di kota berjuluk Paris For East Java itu.

Nama Buk berawal dari sapaan pembeli kepada penjual. Buk merupakan panggilan khas untuk perempuan Madura.

BACA LAINNYA: Resep Cibay, Jajanan Khas Jawa Barat yang Bikin Nagih, Yuk Coba di Rumah!

Ciri khas Nasi Buk adalah lauk pelengkapnya, yakni jeroan sapi seperti babat, empal, jantung, limpa, keripik paru, dendeng, dan sate ati, yang membuat Nasi Buk terlihat istimewa.

Selain di Malang, Nasi Buk sangat mudah ditemui di beberapa kota di Jawa Timur, seperti Surabaya dan Bangkalan.

Di Malang, Nasi Buk mulai terkenal saat sejumlah orang dari Madura hijrah ke Malang dan tinggal di kawasan Kota Lama, tepatnya di Gang Madiun, Jalan Laksamana Martadinata. (*)

https://pinusi.com/pintertainment/sudut-rumah-banyak-semut-cobalah-usir-dengan-bahan-alami-ini-2/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta