Ini Alasan Banyak Orang Suka Nongkrong di Starbucks

Oleh sarahsalsabillaThursday, 5th October 2023 | 12:00 WIB
Ini Alasan Banyak Orang Suka Nongkrong di Starbucks
Starbucks menjadi salah satu tempat nongkrong favorit bagi masyarakat. Foto: PINUSI.COM/Sarah Salsabilla

PINUSI.COM -  Starbucks menjadi salah satu tempat nongkrong favorit bagi masyarakat untuk menghabiskan waktu.

Tidak hanya dapat menikmati secangkir kopi, Pinusian juga bisa dengan nyaman berbincang dengan teman, ataupun mengerjakan tugas di tempat ini, karena kedai kopi ini menawarkan konsep third place.

Berikut ini beberapa alasan banyak yang suka nongkrong di Starbucks: 

1. Style

Banyak yang menyangka, jika duduk nongkrong di Starbucks, kesannya dari kalangan atas. Padahal, tidak semua orang kaya lho ngopi di tempat ini.


2. Cara Pesan yang Unik


Nah, ini yang membuat unik. Cara pesan minuman atau makanannya dengan datang ke barista dan dapat memilih jenis pesanan. Bisa juga memilih gelas atau mug tersendiri. Nama pelanggan akan ditulis di gelas yang dipesan.


3. Cuci Mata


Duduk berlama-lama di Starbucks, oleh sebagian besar orang karena ingin cuci mata. Soalnya, biasanya lokasinya yang strategis di mana banyak orang yang melintas. Biasanya, lokasi kedainya di mal atau pusat perbelanjaan.

 

4. WiFi Gratis

 

Di zaman modern seperti sekarang, kebutuhan akan akses internet semakin besar. Kebanyakan orang duduk berlama-lama di kedai Starbucks hanya ingin mendapatkan akses WiFi gratis, meski hanya memesan satu jenis minuman saja. (*) 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta