5 Cara Ampuh Usir Nyamuk dengan Cara Alami, Tidur Jadi Nyenyak

Oleh avitriTuesday, 17th October 2023 | 19:00 WIB
5 Cara Ampuh Usir Nyamuk dengan Cara Alami, Tidur Jadi Nyenyak
Bukan cuma mengusir nyamuk, tapi juga bikin rumah makin wangi. Foto: Pinterest

PINUSI.COM – Nyamuk menjadi gangguan paling menyebelkan pas lagi pengin relaks atau tidur sehabis beraktivitas.

Tapi, kita enggak selalu harus bergantung pada obat nyamuk kimia yang bikin bau enggak enak.

Berikut ini 5 cara alami yang keren buat mengusir nyamuk.

1. Minyak Esensial, Wajib!

Lavender, pappermint, dan kopi adalah wangi-wangian yang bisa bikin nyamuk bingung. Campurkan beberapa tetes minyak esensial ini ke dalam diffuser atau cawan berisi air, lalu taruh di deket tempat yang sering dihinggapi nyamuk. Enggak lama, mereka akan kabur!

2. Pakai Kelambu

Kelambu itu bukan cuma buat romantis, tapi juga jadi pelindung alami dari serangan nyamuk. Pasang kelambu di tempat tidur, biar tidur malam lebih tenang dan enggak diganggu gigitan nyamuk.

3. Tanaman Anti-Nyamuk

Beberapa tanaman bisa jadi teman baik kita dalam melawan nyamuk. Tanaman seperti lavender, mint, dan marigold punya bau yang nyamuk enggak tahan. Tinggal taruh di taman atau pot-pot gantung di rumah, dan kamu akan punya lingkungan yang nyaman tanpa nyamuk.

4. Jaga Kebersihan Rumah

Nyamuk suka datang kalau ada sisa makanan atau air yang enggak tertutup. Jadi, rajin-rajin deh membersihkan rumah, pastikan enggak ada genangan air, dan tutup rapat makanan. Dengan begitu, nyamuk bakal kebingungan cari tempat tinggal.

5. Cahaya yang Tepat di Rumah

Nyamuk lebih suka sama cahaya terang. Jadi, pas malam, cobain deh pakai cahaya yang lebih lembut, seperti lampu berwarna kuning. Enggak cuma ngusir nyamuk, suasana rumah juga jadi lebih cozy.

Jadi, Pinusian enggak perlu lagi repot sama nyamuk. Coba salah satu atau beberapa cara alami ini, dan kamu bakal punya rumah yang tenang tanpa gangguan nyamuk. Selamat mencoba! (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta