Tiga Hal Negatif Ini Bisa Dihindari dengan Mencuci Kaki

Oleh sarahsalsabillaSaturday, 28th October 2023 | 10:00 WIB
Tiga Hal Negatif Ini Bisa Dihindari dengan Mencuci Kaki
Mencuci bersih kaki akan memberikan dampak yang sangat baik untuk kesehatan tubuh. Foto: Pinterest

PINUSI.COM - Kaki merupakan bagian tubuh yang perlu diperhatikan kebersihannya.

Mencuci bersih kaki akan memberikan dampak yang sangat baik untuk kesehatan tubuh. Pinusian bisa membersihkannya ketika sedang mandi atau setelah beraktivitas di luar rumah.

 

Dikutip dari The Healthy, berikut ini tiga  efek negatif yang bisa dihindari ketika rutin mencuci kaki hingga bersih:

  

1. Bau tidak sedap

 

Efek negatif yang pertama dirasakan ketika malas mencuci kaki hingga bersih, adalah munculnya bau tidak sedap pada bagian kaki.

 

Kaki yang sering berkeringat atau sering menggunakan alas kaki yang tertutup, akan menimbulkan bau tidak sedap.

 

2. Terinfeksi jamur dan bakteri

 

Jamur atau bakteri bisa saja muncul dan menempel di mana saja, apalagi dalam kondisi yang lembab dan sedikit gelap. 


Penggunaan alas kaki seperti kaus kaki hingga sepatu, sangat rentan menimbulkan bakteri dan jamur. Infeksi jamur yang sering menyerang pada bagian kaki kalian adalah kutu air.

 

Kutu air akan menyerang bagian kulit kaki, efek yang terjadi adalah kulit seperti bersisik hingga pecah-pecah dan terasa perih.

 

Untuk menjaga dan menghindari penyakit tersebut, sebaiknya menjaga dan mencuci kaki hingga bersih secara teratur, dan menggunakan alas kaki yang kering dan bersih. 

 

3. Kulit kering dan pecah-pecah

 

Pernahkah Pinusian merasakan kulit kaki kering hingga pecah-pecah? Hal seperti ini tidak bisa kalian remehkan, sebab akan menimbulkan masalah lain pada kesehatan kulit kaki.

 

Untuk melembabkan kulit kaki, Pinusian bisa menggunakan lotion yang cocok dengan kulit. Cobalah memakainya setelah mandi atau mencuci kaki, sehingga kulit kaki terjaga. (*)

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta