4 Pengobatan Rumahan yang Efektif Meredakan Sakit Gigi di Malam Hari

Oleh SuneniThursday, 7th December 2023 | 21:00 WIB
4 Pengobatan Rumahan yang Efektif Meredakan Sakit Gigi di Malam Hari
Sakit gigi dapat dihilangkan dengan pengobatan rumahan, salah satunya berkumur dengan air garam. (Foto: Freepik/chajamp)

PINUSI.COM - Sakit gigi adalah masalah kesehatan mulut yang sering banyak orang alami, biasanya disertai rasa sakit di dalam dan sekitar gigi yang sangat mengganggu.


Beberapa penyebab umum sakit gigi antara lain adalah gigi berlubang, tidak menyikat gigi dengan benar, tidak berkumur sebelum dan sesudah makan, hingga infeksi.


Bagi sebagian orang, sakit gigi bisa bertambah parah di malam hari, sehingga menimbulkan rasa tidak nyaman dan mengganggu waktu tidur.


Berikut ini beberapa pengobatan rumahan yang efektif untuk mengobati sakit gigi, terutama di malam hari.


1. Kumur dengan Air Garam


Perawatan ideal untuk ketidaknyamanan gigi adalah berkumur pakai air garam.


Berkumur air garam dapat menghilangkan berbagai macam mikroorganisme dari mulut, sekaligus mengatasi masalah kesehatan mulut lainnya.


2. Kompres Dingin


Saat mengalami sakit gigi di malam hari, Pinusian bisa mencoba terapi kompres dingin untuk meredakan nyerinya.


Ini membantu mengurangi peradangan dan rasa sakit yang disebabkan oleh gigi berlubang.


Kompres dingin menyebabkan pembuluh darah di area tersebut menyempit, sehingga rasa sakit dan bengkak dapat diredakan.


3. Minyak Cengkeh


Minyak cengkeh merupakan minyak alami yang dihasilkan dari cengkeh, dan terkenal mampu meredakan rasa tidak nyaman pada gigi.


Minyak cengkeh membuat area sakit gigi menjadi mati rasa, dan menghilangkan rasa tidak nyaman.


4. Bawang Putih


Kandungan allicin pada bawang putih memiliki kualitas anti-bakteri dan anti-mikroba, yang dapat membantu menghancurkan beberapa kuman terkait sakit gigi.


Mengunyah satu siung bawang putih akan menghasilkan allicin yang menghancurkan kuman yang mungkin menyebabkan rasa sakit. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta