Pemerintah Iran Gelar Pertemuan Mendesak untuk Cari Pengganti Presiden Ebrahim Raisi yang Meninggal dalam Kecelakaan Helikopter

Oleh wisnuhasanuddinTuesday, 21st May 2024 | 05:00 WIB
Pemerintah Iran Gelar Pertemuan Mendesak untuk Cari Pengganti Presiden Ebrahim Raisi yang Meninggal dalam Kecelakaan Helikopter
Pasca-kematian Presiden Iran Ebrahim Raisi dalam kecelakaan helikopter yang ditumpanginya, Pemerintah Iran menggelar pertemuan mendesak. Foto: INSTAGRAM@BRAHIM RAISI

PINUSI.COM - Pasca-kematian Presiden Iran Ebrahim Raisi dalam kecelakaan helikopter yang ditumpanginya, Pemerintah Iran menggelar pertemuan mendesak.

Pertemuan mendesak tersebut dilaporkan untuk menggantikan posisi Ibrahim Raisi di kursi kepresidenan.

Wakil Presiden Mohammad Mokhber dikabarkan akan mengambil alih posisi tersebut, dan akan diisi sampai pemilu digelar dalam jangka waktu maksimal 50 hari.

Jenazah Presiden Iran Ebrahim Raisi dan Menteri Luar Negeri Hossein Amir-Abdollahian dibawa ke Kota Tabriz.

Sebelumnya, Kantor Berita Mehr melalui Telegram menyampaikan kronologi kecelakaan tersebut.

Awan yang menggantung rendah dan suhu lebih dingin dari rata-rata di wilayah barat laut Iran, dengan suhu di bawah rata-rata, yaitu 9,2 derajat Celsius (48 derajat Fahrenheit), terjadi saat kecelakaan.

Tim penyelemat dari Bulan Sabit Iran pun langsung melakukan evakuasi dan melaporkan jatuhnya helikopter yang membawa Presiden Raisi. 

"Tim pencari dan penyelamat telah sampai ke lokasi jatuhnya helikopter yang membawa Presiden," demikian pernyataan dari Bulan Sabit Merah, Senin (20/5/2024). (*)

Terkini

Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 4 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 4 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta