40 Putri Indonesia akan menjadi Braidsmaid pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono

Oleh AntoWednesday, 7th December 2022 | 12:55 WIB
40 Putri Indonesia akan menjadi Braidsmaid pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono

Rifa Mutiara Putri/Tendean/06/05/2022

Pernikahan Erina Gudono dan Kaesang Pangarep tinggal hitungan hari. Momen bahagia putra bungsu Presiden Joko Widodo direncanakan bakal digelar pada Sabtu (10/12/2022) di Yogyakarta.

Ada banyak persiapan yang dilakukan kedua calon mempelai bersama keluarga. Erina dan Kaesang juga telah menyebarkan undangan pada kerabat maupun sahabat. Diantara banyaknya persiapan, rencana Erina menggandeng 40 sahabatnya yang merupakan finalis Putri Indonesia tahun 2022 sebagai bridesmaid.

Salah satunya adalah Rafa Mutiara Putri. Rafa merupakan salah satu dari hampir 40  Braidsmaid dalam acara pernikahan Kaesang dengan Erina nanti di Jogja tanggal 10 Desember 2022.

"Sebelumnya kita dimasukin ke grup lalu mengisi link bisa atau engganya dan kebetulan hampir seluruh Putri Indonesia finalisnya itu bisa." Kata Rafa Selasa (6/12/2022) di kawasan Tendean.

Persiapan Rafa untuk menjadi Braidsmaid yaitu mempersiapkan Busana yang akan dikenakannya nanti. "Konsep pakaian Braidsmaid nanti lebih ke Jawa." Ungkap finalis Putri Indonesia tahun 2022 tersebut.

Menurut Rafa, Erina merupakan sosok yang baik dan humble, selain itu juga ia mengatakan sangat senang melihat pasangan Kaesang dan Erina, karna menurutnya pasangan tersebut terlihat seperti pasangan yang humoris.

Tag

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 5 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 33 minutes
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 11 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta