Selamat! Angel Pieters kini Resmi Menikah

Oleh azaleaberlinesTuesday, 31st January 2023 | 13:36 WIB
Selamat! Angel Pieters kini Resmi Menikah

PINUSI.COM - Angel Pieters telah resmi menikah pada Senin, (31/1/23). Ia menikah dengan seorang anak pensiunan jendral, Andreas Paramawidya Wisesa. Pernikahannya berlangsung di Gereja Santo Laurensius sekitar pukul 15.00 WIB.

Pada pernikahannya, mantan penyanyi cilik tersebut mengenakan gaun pengantin berwarna putih berekor panjang sambil membawa bunga mawar merah. Momen ini diabadikan oleh salah satu tim yang turut mengurusi pernikahannya.

Sedangkan Andreas Paramawidya Wisesa terlihat mengenakan jas hitam rapi, dengan wajah yang fokus dan serius selama persiapan mengucap sumpah pernikahannya.

https://www.instagram.com/reel/CoCbEbABFgS/?utm_source=ig_web_copy_link

BACA LAINNYA : Putus dari Harry Styles Setelah 2 Tahun Pacaran, Olivia Wilde Balikan dengan Mantan Tunangan?

Sosok Angel Pieters dulunya dikenal sebagai penyanyi cilik pada ajang pencarian bakat Idola Cilik tahun 2008. Sementara suaminya bukan orang yang berlatar belakang selebriti. Melainkan, ia adalah putra dari Letnan Jendral TNI (Purn.) Johannes Suryo Prabowo.

Hubungan dari kedua pengantin tersebut sebelumnya jauh dari sorotan media. Jadi, tidak heran kalau kabar pernikahan ini juga mengejutkan banyak orang.

https://pinusi.com/pintertainment/park-bo-gum-resmi-gabung-dengan-the-black-label-serumah-bareng-jeon-somi-hingga-taeyang-bigbang/

Editor : Cipto Aldi

Tag

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 3 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 3 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta