Masyarakat Papua Gelar Aksi Tolak Pemekaran DOB Papua

Oleh alvin-halianTuesday, 26th April 2022 | 13:40 WIB
Masyarakat Papua Gelar Aksi Tolak Pemekaran DOB Papua

PINUSI.COM, Papua - Masyarakat Papua beserta para elemen lainnya menggelar aksi tolak pemekaran Papua Barat Daya beserta seluruh pemekaran diatas Tanah Papua, Senin, (26/04/2022).

Massa aksi yang tergabung dari rakyat, mahasiswa, intelektual, aktivis dan tokok agama melakukan Long March menuju DPRD Kota Sorong Massa aksi tersebut membawa tuntutan penolakan Daerah Otonomi Baru antara lain;

  1. Tolak Papua Barat Daya.
  2. Tolak Papua Tengah.
  3. Tolak Papua Selatan.
  4. Tolak Papua Pengunungan Tengah.
  5. Dan tarik seluruh militer organik & non organik dari seluru Tanah Papua.

Massa aksi yang melakukan orasi mengatakan bahwa rencana pemekaran provinsi merupakan politik pendudukan dan politik pecah belah di tanah Papua.

"Tolak semua tawaran dari kapitalis NKRI di seluruh tanah Papua," ujar salah satu massa aksi.

Orator tersebut juga mengatakan bahwa RUU DOB cacat hukum, karena dinilai tidak demokratis.

"Perumusan RUU DOB cacat hukum dan tidak demokratis, maka harus cabut. Lalu berikan Hak penentuan nasib sendiri bagi rakyat Papua sebagai solusi Demokratis yang adil," tegas orator tidak dikenal namanya.

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in an hour
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 32 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta