Ketua DPRD Palangka Raya Dukung PTM 100 Persen Di Seluruh Indonesia

Oleh alvin-halianThursday, 12th May 2022 | 21:03 WIB
Ketua DPRD Palangka Raya Dukung PTM 100 Persen Di Seluruh Indonesia

PINUSI.COM, Palangkaraya - Ketua DPRD Palangka Raya, Sigit K Yunianto dukung PTM 100 persen dilaksanakan diseluruh Sekolah di Indonesia pada Kamis, (12/05/2022).

Sigit menjelaskan, dengan belajar melalui daring atau jarak jauh selama pandemi para peserta didik tentunya banyak mengalami perubahan dan penyerapan pelajaran kurang maksimal dibandingkan langsung bertatap muka.

"Kedisiplinan anak-anak didik yang masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP), dinilai mulai kendor salah satunya kehadiran mereka mengikuti mata pelajaran yang sudah dijadwalkan oleh gurunya masing-masing," sebut Sigit.

Ketua DPRD Kota Palangka Raya itu juga menghimnau agar suksesnya rencana PTM 100 persen dilaksanakan program vaksinasi terhadap para pelajar harus digencarkan.

Ia menjelaskan sampai peserta didik tidak mengikuti vaksinasi, karena hal tersebut juga menjadi salah satu syarat untuk mengikuti proses belajar mengajar di sekolah secara tatap muka.

"Apabila melaksanakan PTM 100 persen, maka pihak sekolah wajib menyediakan tempat cuci tangan, masker serta menyiapkan sejumlah protokol kesehatan lainnya, untuk mencegah terjadinya penularan di sekitar sekolah," ungkapnya.

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 6 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 6 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta