Lagu "Bang Bang Tut" Milik Slank Tidak Pernah Ditemukan Siapa Pemiliknya

Oleh wisnuhasanuddinWednesday, 1st March 2023 | 16:46 WIB
Lagu "Bang Bang Tut" Milik Slank Tidak Pernah Ditemukan Siapa Pemiliknya

PINUSI.COM – Siapa yang tidak mengenal lagu “Bang bang tut” milik Slank?. Salah satu lagu yang cukup dikenal ini ternyata tidak pernah ditemukan siapa penciptanya, Rabu (1/3/2023).

Lagu “Bang bang tut” merupakan karya Slank yang masuk dalam album “Minoritas” ini menjadi salah karya terbaik sepanjang masa. Pasalnya, tiap kali seseorang menyanyikan lagu tersebut selalu identik dengan lagu Slank.

Sebelumnya lagu “Bang bang tut” disebut sebagai lagu permainan, tetapi saat Slank mengaransemen ulang menjadi lagu yang penuh makna.

BACA LAINNYA: Sudah Tiba di Lombok Jelang WSBK Mandalika 2023, Toprak Razgatlioglu : Selamun Aleykum Indonesia

Hal tersebut dibenarkan oleh pentolan Slank, Bim Bim bahwa lagu tersebut diangkat dari lagu permainan orang Betawi, dimana berawal Slank manggung bareng tokoh Betawi, Benyamin Sueb di Lebak Bulus.

Bim Bim juga menyebut tidak pernah menemukan siapa pencipta lagu tersebut, dan ia mengatakan tidak pernah menemukan siapa pencipta karya terbaik ini.

"Itu no name. Kita sempat nyari siapa sih yang bikin maksudnya. Bang Bang Tut nggak ketemu. Jadi emang bukan lagu tradisional, bukan lagu daerah, tapi sebutannya lagu dolanan, lagu permainan," ucapnya.

Hingga akhirnya lagu tersebut diaransemen dan dimasukan lirik bermakna hingga dijadikan anthem pada tahun 1994 untuk menjatuhkan rezim orde baru.

Itu tahun 94, akhirnya tahun 98 itu dijadiin anthem demo buat jatuhin orde baru dan ada lirik-lirik yang diganti sama mereka," ujarnya.

https://pinusi.com/pinhealth/4-anak-indonesia-idap-obesitas-usia-5-hingga-12-tahun/

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 6 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 6 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta