Ratusan Koin Kripto Ajukan Izin ke Bappebti, Diantaranya Banyak Koin Lokal

Oleh findyamiraSunday, 2nd April 2023 | 12:45 WIB
Ratusan Koin Kripto Ajukan Izin ke Bappebti, Diantaranya Banyak Koin Lokal

PINUSI.COM - Bappebti (Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi) memiliki rencana untuk menambahkan koin kripto yang akan diperdagangkan di Indonesia. Hal itu diungkapkan oleh Didid Noordiatmoko selaku Kepala Bappebti.

Sampai kini, ada 383 koin kripto yang boleh diperdagangkan di Indonesia, 10 diantaranya merupakan koin lokal. Saat ini, Bappebti sedang mendorong penerbitan koin kripto lokal. Salah satu alasannya agar lebih mudah di diawasi.

Ada sekitar 200 koin kripto yang sudah diajukan ke Bappebti untuk bisa diperdagangkan. Diantara itu ada banyak koin-koin kripto kokal yang diajukan. Hal itu membuat Bappebti merasa bahagia karena dinilai bisa mendorong perekonomian Indonesia.

BACA LAINNYA : Belajar dari Krisis Keuangan Asia pada 1997-1998, Negara ASEAN Perkuat Regulasi

Tidak hanya itu, dari segi pengawasan koin lokal juga lebih mudah untuk ditelusuri. Jika ada hal-hal yang dianggap bermasalah bisa langsung di cekal dengan mudah.

Sebagai ketua Bappebti Didid tidak memberikan target untuk koin kripto yang bisa diperdagangkan. Lebih jelasnya dari sekitar 200-an sudah ada 241 yang telah dilakukan analytical hierarchy process atau AHP. Dirinya juga berharap koin kripto yang akan diterbitkan nanti tidak berisiko saat diperdagangkan.

https://pinusi.com/pinfinance/sri-mulyani-asean-tidak-bisa-mencapai-net-zero-tanpa-indonesia/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 44 minutes
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 23 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta