Tidak Ada Habisnya Tingkah Lucu Basuki Hadjimuljono, Kali Ini Saat Upacara Kemerdekaan!

Oleh JC_AldiFriday, 18th August 2023 | 14:03 WIB
Tidak Ada Habisnya Tingkah Lucu Basuki Hadjimuljono, Kali Ini Saat Upacara Kemerdekaan!

PINUSI.COM -  Menteri PUPR Basuki Hadimuljono kembali berulah dengan tingkah lucunya. Hal lucu ini terjadi ditengah-tengah pelaksanaan Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (17/8/2023) kemarin. 

Saat itu Basuki Hadimuljono duduk disamping Menteri BUMN Erick Thohir, peristiwa lucu antara dua menteri ini terjadi saat pengibaran bendera Merah Putih.

BACA LAINNYA: Polisi Bakal Minta Keterangan MUI Soal Konten Oklin Fia Makan Es Krim

Awalnya Pak Bas, sapaan Basuki Hadimuljono mengecek pakaian yang ia kenakan. Tak lama berselang ia melirik kearah Erick Thohir yang ada disebelahnya dan mengecek baju Menteri BUMN tersebut.

https://twitter.com/KemenPU/status/1692050967062299071?s=20

Sontak hal tersebut membuat Erick Thohir kaget dan tersenyum lebar menahan tawa melihat tingkah pak Basuki. Bahkan istri Erick Thohir juga terlihat tersenyum lebar melihat tingkah lucu Basuki. 

BACA LAINNYA: Video Oklin Fia Sebelum Berhijab Viral, Warganet Bergegas Mencibir

Karena tingkahnya pak Basuki sampai di colek sang Istri yang ada disebelahnya. Dengan polosnya pak Basuki melihat sang istri dan kembali keposisi semula. 

Engga pernah kehabisan  tingkah lucu ya pak Basuki ini pinusian..

https://pinusi.com/pinnews/para-wanita-tangguh-yang-ikut-berjuang-demi-kemerdekaan-indonesia/

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 3 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 3 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta