Sandiaga Uno Yakin PYCH Bisa Jadi Pusat Penggerak Kreativitas Anak Muda Papua

Oleh Prasetio02Friday, 7th July 2023 | 09:41 WIB
Sandiaga Uno Yakin PYCH Bisa Jadi Pusat Penggerak Kreativitas Anak Muda Papua

PINUSI.COM - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengapresiasi karya anak-anak Papua yang tergabung dalam Papua Youth Creative Hub (PYCH).

Ia menyampaikan hal itu usai workshop KaTa Kreatif di Gedung PYCH, Jayapura, Papua.

Dalam pidatonya, Sandiaga memakai baju buatan anak muda PYCH yang berwarna biru, dengan desain dan motif khas Papua.

BACA LAINNYA: ANOC World Beach Batal Digelar di Bali, Wakil Ketua Komisi X DPR Bingung

"Baju yang saya pakai adalah baju PYCH, dan kebetulan juga dikelola oleh teman-teman pelaku ekonomi kreatif mudi di PYCH."

"Saya sudah memakai karya binaan para pelaku ekonomi kreatif dalam binaan BIN," kata Sandiaga Uno.

Menparekraf menyatakan, PYCH dapat menjadi pusat penggerak bagi kreativitas anak muda Papua.

Sandi percaya anak-anak muda Papua memiliki bakat kreatif sejak lahir, dan PYCH akan menjadi wadah untuk menggali dan menyalurkan kreativitas mereka.

"PYCH ini akan menjadi hubungan untuk seluruh kreativitas anak muda Papua," ucapnya. (*)

https://pinusi.com/pinnews/terjadi-lagi-data-34-juta-paspor-indonesia-diduga-bocor/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 5 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 29 minutes
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta