Supercharger Tesla Bakal Bisa Digunakan oleh Mobil Listrik Merek Lain Mulai Akhir 2023

Oleh sarahsalsabillaWednesday, 29th November 2023 | 22:00 WIB
Supercharger Tesla Bakal Bisa Digunakan oleh Mobil Listrik Merek Lain Mulai Akhir 2023
Tesla akan membuka jaringan pengisian daya untuk kendaraan listrik (EV) lain. Foto: Tesla

PINUSI.COM - Bos Tesla Elon Musk mengumumkan perusahaan mobil listriknya akan membuka jaringan pengisian daya untuk kendaraan listrik (EV) lain.

Rencana tersebut akan dimulai pada akhir tahun 2023.

Musk juga menyatakan, rencana tersebut berbarengan dengan pembukaan stasiun pengisian daya cepat di berbagai negara.


Keputusan Musk itu mendapat respon positif dari para penggemarnya.

 

Namun, ada juga yang berpendapat antrean untuk mengisi daya di Supercharger Tesla akan lebih lama, karena akan ada banyak pengemudi yang ingin mengisi ulang daya mobil listriknya, terutama di jam-jam sibuk, sebagaimana yang dihimpun dari MerketWatch.

 

Teslarati melaporkan, Tesla dan Pemerintah Norwegia tengah membahas sejumlah persyaratan untuk mendirikan stasiun pengisian daya cepat  Supercharger, agar bisa digunakan oleh kendaraan listrik lain.

 

Pemerintah Norwegia sudah mencapai kesepakatan bersama Tesla untuk mendirikan infrastruktu EV dalam beberapa bulan terakhir.


Di negara tersebut, Tesla bakal membuka sejumlah stasiun pengisian daya Supercharger-nya.

 

Di laman resminya, Tesla telah mencantumkan lebih dari 100 Supercharger yang beroperasi atau tengah dibangun.


Sedangkan di Norwegia, perusahaan mobil listrik milik Elon Musk itu dikabarkan bakal menghadirkan 2.500 stasiun pengisian daya cepat Supercharger.


Saat ini, Tesla memiliki 25.000 stasiun pengisian daya di seluruh dunia. (*)

 

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 7 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 7 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta