Salam Perpisahan, Yamaha Fino Final Edition Hanya Dijual 999 Unit

Oleh Ratsongko123Saturday, 24th February 2024 | 18:00 WIB
Salam Perpisahan, Yamaha Fino Final Edition Hanya Dijual 999 Unit
Yamaha Fino Final Edition mengaspal di Thailand. Foto: Yamaha Thailand

PINUSI.COM - Thai Yamaha Motor Company Limited meluncurkan Yamaha Fino Final Edition di Thailand.

Telah berusia 18 tahun, bagaimana penampakan edisi finalnya?

Yamaha Fino Final Edition hanya tersedia 999 unit.

Skutik ini jadi istimewa karena hadirnya logo Emblem emas dan pelat nomor terbatas untuk setiap motor yang diproduksi.

Enggak kalah keren, eksklusivitas lain pada Fino Final Edition terlihat dari helm bermotif khusus yang disediakan pabrikan lho!


Bertahan dengan ciri khasnya, motor pabrikan Jepang ini disematkan lampu depan LED proyektor dengan dimmer Diamond Cut Lens.

Yamaha Fino Final Edition juga dilengkapi Answer Back System yang dapat membuat kompartemen terbuka otomatis.

Yamaha Fino Final Edition disematkan mesin Blue Core 125 cc.

Tingkat efisiensi pembakaran menjadi lebih baik karena sistem pendinginan telah ditingkatkan.

Hanya tersedia pilihan warna Original Black, Yamaha Fino Final Edition ini dijual di angka 50.900 baht atau setara Rp22 jutaan.  (*)

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 7 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 7 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta