Ini Komponen Dasar Pengereman Cakram Sepeda Motor

Oleh Ratsongko123Wednesday, 6th March 2024 | 06:00 WIB
Ini Komponen Dasar Pengereman Cakram Sepeda Motor
Komponen pengereman motor. Foto: PINUSI.COM/Ratsongko

PINUSI.COM - Pengereman jadi salah satu komponen penting di sepeda motor.

Punya fungsi menghentikan laju kendaraan, kira-kira komponen apa saja yang ada dalam pengereman sepeda motor? 

Sebelum mengulasnya lebih jauh, jenis pengereman yang ada di motor terbagi dua, cakram dan teromol.

Tapi, kali ini kita akan fokus dulu ke komponen yang ada di rem cakram.

*Kaliper: Komponen ini punya fungsi mengubah tekanan hidrolik jadi energi gerak berupa tekanan.

*Piston: Piston berfungsi menekan pelat kampas rem, sehingga bisa menjepit cakram secara merata.

*Cakram: Punya nama lain disc, cakram berfungsi sebagai media yang bergesekan dengan kampas rem biar putaran roda bisa berhenti.

Komponen ini menempel ke pelek, dan jadi satu kesatuan yang bisa dilepas pasang.

*Brake Pad: Kampas rem jadi komponen yang bekerja memberi gaya gesek pada cakram.

Komponen ini umumnya terbuat dari bahan organik, keramik, dan metal.

*Bracket Caliper: Bagian ini punya tugas sebagai pengikat atau pegangan kaliper rem agar tidak bergerak.

Bicara pengereman, umumnya kampas rem di motor harus diganti setiap 32.000 kilometer.

Tapi semua itu tergantung dari intensitas Pinusian menggunakan motor atau medan jalan yang dilewati.

Coba mulai dicek, kampas rem Pinusian sudah minta diganti atau belum? (*)

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 6 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 5 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in an hour
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | 14 minutes ago
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | 36 minutes ago
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | 2 hours ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 3 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 4 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 4 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 4 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta