Mulai Rp200 Jutaan, Ini Deretan Mobil Hibrid di Indonesia

Oleh Ratsongko123Tuesday, 12th March 2024 | 11:00 WIB
Mulai Rp200 Jutaan, Ini Deretan Mobil Hibrid di Indonesia
Honda CR-V RS e:HEV, salah satu mobil hibrid di Indonesia. Foto: PINUSI.COM/Ratsongko

PINUSI.COM - Menjadi salah satu kendaraan ramah lingkungan, beberapa pabrikan menghadirkan mobil hibrid dengan beragam fitur canggih di Indonesia.

Tak hanya pabrikan Jepang, konsumen juga bisa disungguhkan pilihan dari pabrikan Cina.

Menjadi daya tarik bagi calon konsumen, pemilik kendaraan hibrid tak perlu repot mengisi baterai layaknya mobil listrik.

Meski demikian, mobil di segmen ini diklaim mampu mengurangi emisi gas buang dibandingkan kendaraan konvensional dengan pengisian bahan bakar minyak (BBM).

Saat ini sedikitnya terdapat 12 model mobil hibrid dari pabrikan Jepang dan Cina, salah satu yang menarik perhatian ialah Suzuki XL7 Hybrid.

Memiliki harga cukup terjangkau, mobil ini diklaim memiliki Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS), sehingga mampu memberi dampak pada pengurangan emisi gas buang serta efisiensi penggunaan bahan bakar.

Berikut ini daftar dan harga mobil hibrid yang dijual di Indonesia pada Maret 2024:

Suzuki

XL7 Hybrid Beta MT Rp283.900.000

XL7 Hybrid Beta AT Rp294.900.000

XL7 Hybrid Alpha MT Rp293.900.000

XL7 Hybrid Alpha AT Rp304.900.000

Ertiga GX MT Hybrid Rp273.700.00

Ertiga GX AT Hybrid Rp284.700.000

Ertiga Suzuki Sport MT Hybrid Rp284.600.000

Ertiga Suzuki Sport AT Hybrid Rp295.600.000

Ertiga Hybrid Cruise MT 2 Tone Rp290.000.000

Ertiga Hybrid Cruise AT Rp299.000.000

Ertiga Hybrid Cruise 2 Tone Rp301.000.000

Grand Vitara GL Rp359.400.000

Grand Vitara GX Rp384.400.000

Grand Vitara GX 2 Tone Rp387.400.00

Toyota

Yaris Cross S HV CVT TSS Rp440.600.000

Yaris Cross S HV CVT TSS premium color Rp443.100.000

Yaris Cross S HV CVT TSS 2 Tone Rp444.600.000

Yaris Cross S HV CVT TSS Tone premium color Rp445.600.000

Yaris Cross S GR HV CVT GR Rp449.000.000

Yaris Cross S GR HV CVT TSS Premium Color Rp452.450.000

Yaris Cross S GR HV CVT TSS 2 Tone Rp453.950.000

Yaris Cross S GR HV CVT TSS 2 Tone Premium Color Rp454.950.000

Innova Zenix Hybrid 2.0 G CVT Rp471.600.000

Innova Zenix Hybrid 2.0 V CVT Rp535.750.000

Innova Zenix Hybrid 2.0 V CVT Modellista Rp545.600.000

Innova Zenix Hybrid 2.0 Q CVT TSS Rp614.750.000

Innova Zenix Hybrid 2.0 Q CVT TSS Modellista Rp624.600.000

Corolla Cross 1.8 Hybrid GR-S Rp608.400.000

Corolla Cross Hybrid Rp568.200.000

Camry 2.5 Hybrid Rp937.400.000

Corolla Altis Hybrid A/T Rp620.100.000

Alphard HEV non premium color Rp1.670.000.000

Alphard HEV premium color Rp1.673.500.000

Nissan

Kicks e-Power Rp519.000.000

Kicks e-Power 2 Tone Rp521.000.000

Honda

CR-V Hybrid Rp814.400.000

Accord Hybrid Rp959.900.000

Mitsubishi

Outlander PHEV Rp1. 332.700.000

Wuling

Almaz Hybrid Rp476.000.000

Almaz RS Pro Hybrid Rp442.000.000. (*)

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 6 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 4 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 3 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 2 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in an hour
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in an hour
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in an hour
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 12 minutes
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 4 minutes ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta