Konsumen Terima Unit OMADA 5 di Bulan April

Oleh farizWednesday, 15th March 2023 | 15:56 WIB
Konsumen Terima Unit OMADA 5 di Bulan April

PINUSI.COM - PT Chery Sales Indonesia (CSI) mengungkapkan rencana akan produksi SUV Crossover Premium terbarunya, OMODA 5. Persiapan yang sudah dilakukan telah sampai pada tahap trial line production.

Pabrikan rekanan PT CSI sedang trial line production yang berberjalan adalah OMODA 5 warna Two-tone White Howlite Black. Persiapan ini rampung, CSI baru memproduksi OMODA 5.

“Tujuan Trial Line Production ini untuk melatih para pekerja pabrik dan kemudian mengkonfirmasi perangkat assembly (tool and jig) sebagai bentuk persiapan sebelum CSI memproduksi massal OMODA 5 di Indonesia,” kata President PT Chery Sales Indonesia Shawn Xu.

BACA LAINNYA: Pamit Sebagai Menpora, Zainudin Amali: Saya Takkan Jauh dari Olahraga

Shawn mengatakan, persiapan pengiriman part sudah dilakukan dari jauh-jauh hari dan sesuai jadwal sehingga proses produksi bisa dilakukan pada awal April. Sebanyak 300 unit yang bakal menerima OMODA 5.

Informasi, OMADA 5 tipe RZ dijual dengan harga Rp399.800.000 on the road Jakarta. Sedangkan tipe Z dibuka dengan harga Rp329.800.000 (OTR Jakarta).

https://pinusi.com/pintomotif/kenyamanan-interior-kia-ev6-gt-line-untuk-penumpang-dan-pengemudi/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 4 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 2 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | 43 minutes ago
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | 2 hours ago
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | 3 hours ago
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | 4 hours ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 5 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 6 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 6 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 6 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta