Mobil Termahal Milik Porsche di GJAW 2023 Seharga Rp5,18 Milliar Tak Laku Terjual

Oleh farizMonday, 20th March 2023 | 16:19 WIB
Mobil Termahal Milik Porsche di GJAW 2023 Seharga Rp5,18 Milliar Tak Laku Terjual

PINUSI.COM - Porsche Indonesia ikut meramaikan pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023, dengan memamerkan mobil termahal.

Pabrikan asal Prancis itu menghadirkan tiga kendaraan yang dipamerkan di Jakarta Convention Center (JCC) pada 10-19 Maret 2023.

Kendaraan termahal yang dibawa Porsche ke pameran ini adalah 718 Cayman GTS 4.0, yang dijual dengan harga Rp5,18 miliar (OTR DKI Jakarta). Mobil mewah ini ada di JCC Hall, booth AS6.

Mobil tersebut ditenagai oleh mesin Boxer 6 silinder berkapasitas 3.995 cc. Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga hingga 394 hp dan torsi maksimal 430 Nm. Mobil tersebut dapat melaju dengan kecepatan tertinggi 288 kilometer per jam.

BACA LAINNYA: Begini Cara Menggunakan Ultra Fast Charging di Plaza Indonesia

Penjual tersebut menegaskan, meski hanya ada satu mobil di Indonesia, pihaknya bisa melawan tingginya permintaan mobil tersebut.

Artinya, konsumen bisa memesan lebih dari satu. Tapi, kata dia, waktu tunggunya tidak sebentar, bahkan bisa sampai beberapa tahun.

"Kalau ada yang minat lebih dari satu unit, kita bisa upayakan. Indennya paling tidak setahunan. Itu sebenarnya termasuk cepat untuk ukuran mobil jenis ini," terang si penjual. (*)

https://pinusi.com/pintomotif/kenyamanan-interior-kia-ev6-gt-line-untuk-penumpang-dan-pengemudi/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 5 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 3 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 13 minutes
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | an hour ago
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | 2 hours ago
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | 3 hours ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 4 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 5 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 5 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 5 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta