Mitsubishi Luncurkan Mobil Konsep XRT, All-New Triton

Oleh farizFriday, 24th March 2023 | 16:16 WIB
Mitsubishi Luncurkan Mobil Konsep XRT, All-New Triton

PINUSI.COM - Mitsubishi Motors Corporation (MMC) mengungkapkan sebuah mobil konsep bernama XRT Concept di Bangkok Motor Show 2023, yang diharapkan menjadi cikal bakal truk pickup Triton baru.

MMC rencana meluncurkan mobil tersebut pada 2023, yang akan menjadi tahun besar bagi bisnis Mitsubishi di pasar ASEAN.

Menurut Mitsubishi Motors, mobil tersebut (Triton) merupakan model terlaris yang diproduksi di pabrik Laem Chabang di Thailand, merupakan model yang strategis untuk pasar global dan telah diekspor ke sekitar 150 negara di seluruh dunia.

BACA LAINNYA: Hadir di Summarecon Mall Serpong, Warga Tangerang Bisa Jajal Ketangguhan Wuling Alvez

Dengan perubahan desain besar pertama dalam sembilan tahun, Triton yang serba baru akan menjadi generasi keenam dari pikap menengah Mitsubishi Motors. Setelah diluncurkan di Thailand pada tahun fiskal 2023, model tersebut akan diluncurkan di ASEAN, Oseania, dan pasar global lainnya.

Mobil konsep ini terlihat gagah. Bagian depan menampilkan gaya lansekap yang berani. Kendaraan ini over fender depan belakang serta ban untuk medan lumpur, memberikan tenaga yang kuat untuk bersaing dalam reli dan sanggup melintas berbagai medan.

https://pinusi.com/pintomotif/mobil-termahal-milik-porsche-di-gjaw-2023-seharga-rp518-milliar-tak-laku-terjual/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | 4 hours ago
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | 4 hours ago
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta