Twisted Modifikasi Suzuki Jimny, Harganya Naik Dua Kali Lipat

Oleh farizWednesday, 3rd May 2023 | 17:00 WIB
Twisted Modifikasi Suzuki Jimny, Harganya Naik Dua Kali Lipat

PINUSI.COM - Twisted Automotive, perusahaan di Inggris, terkenal karena keberhasilannya merombak Defender lama selama 21 tahun terakhir.

Twisted Automotive adalah bengkel yang dikenal menyempurnakan mobil untuk membuat produk menjadi lebih bernilai.

Suzuki Jimny merupakan kelanjutan atau model kedua setelah berkutat dengan desain Defender.

BACA LAINNYA: MG Cyberster Bukan Mobil Listrik Biasa, Diluncurkan di Auto Shanghai 2023

Meski begitu, belum ada konfirmasi lebih lanjut seperti apa sentuhan yang akan dimiliki Suzuki Jimny.

Off-roader 1.5 liter inline-four naturally aspirated ini memiliki 101 tenaga kuda, dipasangkan dengan transmisi manual 5 kecepatan dan sistem penggerak empat roda jarak rendah.

Twisted berencana menjual Suzuki Jimny hasil modifikasi dengan harga setara Rp909,5 juta. Model tertinggi Suzuki Jimny dibanderol dengan harga Rp458 juta OTR Jakarta (model AT). (*)

https://pinusi.com/pintomotif/hyundai-dan-kia-diminta-lakukan-recall-mobilnya-gampang-dicuri/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 4 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 2 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | an hour ago
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | 2 hours ago
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | 3 hours ago
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | 4 hours ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 5 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 6 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 6 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 6 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta