Belum Apa-Apa, Ten Hag Sudah Kecewakan Jurnalis Inggris

Oleh anang-fajar-irawanWednesday, 25th May 2022 | 03:40 WIB
Belum Apa-Apa, Ten Hag Sudah Kecewakan Jurnalis Inggris

PINUSI.COM - Jurnalis Sky Sports, Gary Cotterill, meminta pelatih baru Manchester United, Erik Ten Hag, untuk mengambil pelajaran dari kompatriotnya, Louis Van Gaal, ketika menjabat sebagai pelatih Setan Merah.

Belakangan, viral video di mana pria asal Belanda itu tak memberikan kesempatan untuk Cotterill, yang menjalankan tugas sebagai reporter untuk melakukan wawancara, pasca kedatagannya di laga pamungkas MU di markas Crystal Palace, akhir pekan lalu.

Dari video yang beredar, sang jurnalis tampak berusaha keras untuk mendapat kesempatan wawancara door-stop bersama Ten Hag. Namun, sayangnya tak mengeluarkan sepatah kata pun dan meneruskan jalan menuju mobilnya.

Bahkan, usaha Cotterill menyodorkan mikrofon, dihalangi oleh pengawal pribadi Ten Hag, sampai akhirnya dia gagal mendapatkan kesempatan wawacara.

https://twitter.com/FootyAccums/status/1528646680802906112

Untuk menyindir perlakukan yang diterimanya, Cotterill menyampaikan lewat akun Twitternya dengan membandingkan perlakukan yang berbanding terbalik saat mewawancarai Loius Van Gaal di tahun 2014

"Sebuah reaksi dari seorang pelatih asal Belanda dalam menjawab pertanyaan di jalan bersama reporter Sky Sports setelah menerima pekerjaan di Manchester United, tapi sebelum melakukan pekerjaan pertamanya. Bukan, bukan Ten Hag. Ini Mei 2014. Lihat dan belajarlah," sindir Gary

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | 5 hours ago
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | 7 hours ago
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | 8 hours ago
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | 8 hours ago
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | 12 hours ago
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | 12 hours ago
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | 13 hours ago
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB