Akhir Penantian Bruno Dapat Warisan Dari Mata, Apa Itu?

Oleh anang-fajar-irawanSaturday, 4th June 2022 | 01:15 WIB
Akhir Penantian Bruno Dapat Warisan Dari Mata, Apa Itu?

PINUSI.COM - Gelandang Manchester United, Bruno Fernandes, sedang menanti momen di mana dia akan mendapat warisan berupa nomor punggung 8, dari Juan Mata, yang meninggalkan klub pada musim panas mendatang.

Bruno mengakui dirinya berhasrat untuk mengenakan nomor 8 di punggungnya sejak dia datang ke Old Trafford pada Januari 2020 lalu. Namun, nomor tersebut masih menjadi milik Mata, sejak 2014 silam

Mata adalah salah satu pemain yang dipastikan meninggalkan klub musim panas inn, bersama beberapa penggawa lain seperti Nemanja Matic, Jesse Lingard dan Paul Pogba.

https://twitter.com/ManUtd/status/1532333205482704897

"Saya berharap mendapat kesempatan untuk mengenakan nomor itu," kata Bruno, dikutip Daily Mail

https://twitter.com/RoyalRedDevils/status/1509836980808466437?ref_src=twsrc%5Etfw%7Ctwcamp%5Etweetembed%7Ctwterm%5E1509836980808466437%7Ctwgr%5E%7Ctwcon%5Es1_&ref_url=https%3A%2F%2Fwww.dailymail.co.uk%2Fsport%2Ffootball%2Farticle-10881809%2FBruno-Fernandes-wait-Manchester-Uniteds-No-8-shirt-nears-end-Juan-Mata-leaves-club.html

Meski begitu, dia mengakui bahwa nomor yang dia kenakan saat ini, yakni 18, tetap nomor yang memiliki makna tersendiri baginya.

"Nomor 18 adalah tanggal ulang tahun istri saya, dan alasan lainnya saya menyukai nomor ini, tidak lain dan tidak bukan adalah karena saya tumbuh dengan menyaksikan permainan mantan pemain MU, Paul Scholes. Jadi saya sangat menikmati nomor ini dan memainkannya dengan rasa tanggung jawab," akunya.

"Tiga tahun lalu (saat memperkuat Sporting Lisbon), saya bermain dengan nomor pungung 8 karena itu nomor yang juga dikenakan Ayah saya, dan juga tanggal lahir saya, saya suka nomor 8," jelasnya

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 2 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 2 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta