Dijodohkan dengan Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta, Heru Budi Hartono: Lebih Cocok Sama Kepala BPBD

Oleh Ditasaputri123Friday, 1st March 2024 | 11:30 WIB
Dijodohkan dengan Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta, Heru Budi Hartono: Lebih Cocok Sama Kepala BPBD
Warganet menyandingkan Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono sebagai pendamping Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta 2024. Foto: X

PINUSI.COM - Nama Penjabat (Pj) Gubernur DKI Heru Budi Hartono mencuat sebagai salah satu kandidat calon gubernur (cagub) di Pilkada DKI Jakarta 2024.


Bahkan, warganet menyandingkan Heru Budi sebagai pendamping Ridwan Kamil (RK) untuk maju dalam kontestasi politik tingkat daerah itu.


Saat diminta tanggapannya terkait hal ini, Heru Budi mengaku tak tahu namanya disandingkan dengan eks Gubernur Jawa Barat itu.


“Saya belum sempat baca-baca,” ucapnya, Kamis (29/2/2024).


Meski tak mengetahui hal tersebut, Heru tampak penasaran dengan isu tersebut.


Ia justru balik bertanya kepada awak media perihal isu tersebut.


“Tadi dengan Pak RK kenapa?” Tanya Heru Budi sambil tersenyum.


“Lagi ramai di media sosial katanya Pak Heru dijodohkan sama Pak Ridwan Kamil di Pilkada DKI,” jawab para awak media.


“Oh gitu, lebih cocok sama Pak Kepala BPBD,” kelakar Heru. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta