Empat Mantan Bos Twitter Tuntut Elon Musk Bayar Pesangon Rp2 Triliun!

Oleh farizWednesday, 6th March 2024 | 02:00 WIB
Empat Mantan Bos Twitter Tuntut Elon Musk Bayar Pesangon Rp2 Triliun!
Empat mantan eksekutif Twitter yang sekarang berganti nama menjadi X, menuntut Elon Musk membayar pesangon lebih dari USD128 juta, atau setara Rp2 triliun. Foto: Pinterest

PINUSI.COM - Empat mantan eksekutif Twitter yang sekarang berganti nama menjadi X, menuntut Elon Musk membayar pesangon lebih dari USD128 juta, atau setara Rp2 triliun (kurs Rp15.714).

Reuters mengutip, Selasa (5/3/2024), mantan bos X yang mengajukan gugatan tersebut adalah mantan CEO X Parag Agrawal, mantan CFO X Ned Segal, mantan kepala hukum X Vijaya Gadde, dan mantan penasihat hukum X Sean Edgett.

Gugatan tersebut diajukan ke pengadilan federal di San Francisco.

Dalam gugatan tersebut, keempat mantan bos X itu tidak mendapatkan pesangon yang dijanjikan selama bertahun-tahun setelah mereka dipecat oleh Musk.

Selain uang pesangon, mereka merasa berhak atas gaji yang belum dibayarkan selama satu tahun, dan ratusan ribu opsi saham.

Elon Musk mengakuisisi Twitter, yang kemudian menjadi X pada Oktober 2022.

Keempatnya secara tiba-tiba diberhentikan oleh Musk. Pemecatan tersebut dilakukan langsung oleh Musk yang menuduh keempatnya melakukan tindakan kriminal.

Setelah diakuisisi oleh Elon Musk, X menghadapi beberapa gugatan class action yang mengeklaim mereka berutang paket pesangon sebesar USD 500 juta.

Perusahaan ini sebelumnya juga pernah digugat karena gagal membayar mantan firma humas, tuan tanah, vendor, dan konsultan. (*)

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB