Negara Rugi Rp180 Triliun Karena Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Jokowi Maklum

Oleh wisnuhasanuddinThursday, 25th April 2024 | 23:30 WIB
Negara Rugi Rp180 Triliun Karena Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Jokowi Maklum
Presiden Jokowi mengungkapkan, negara rugi Rp180 triliun, karena hampir satu juta warganya memilih berobat ke luar negeri. Foto: INSTAGRAM@JOKOWI

PINUSI.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan, negara rugi Rp180 triliun, karena hampir satu juta warganya memilih berobat ke luar negeri.

"Kita kehilangan 11,5 Miliar USD, kalau dirupiahkan Rp180 triliun hilang."

"Karena warga kita tidak mau berobat di dalam negeri," katanya, pada Rakernas 2024 di ICE BSD, Tangerang, Rabu (24/4/2024).

Jokowi memaparkan, masyarakat Indonesia lebih memilih berobat ke luar negeri seperti Jepang, Singapura, Malaysia, Amerika Serikat, dan Korea Selatan.

Sehingga, hal ini membuat ratusan triliun rupiah devisa Indonesia menghilang.

Namun, Jokowi juga memaklumi hal tersebut, karena fasilitas dan pelayanan kesehatan di Indonesia belum maksimal.

"Jadi pasti ada sebabnya kenapa enggak mau berobat di dalam negeri."

"Ini persoalannya harus diselesaikan," tuturnya.

Sementara, riset yang dilakukan oleh The Indonesian Institute mengungkapkan, infrastruktur di Indonesia kurang memadai.

Terutama, bagi masyarakat pedalaman yang sulit mendapatkan akses pelayanan kesehatan karena kurangnya pemerataan. (*)

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 4 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 4 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 5 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 5 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 5 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 6 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 11 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 11 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 11 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB