Mudik Ceria Penuh Makna Jadi Tagline Arus Mudik Lebaran 2024

Oleh ariedpSunday, 17th March 2024 | 19:30 WIB
Mudik Ceria Penuh Makna Jadi Tagline Arus Mudik Lebaran 2024
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meluncurkan tagline masa arus mudik Lebaran 2024. Foto: Istimewa

PINUSI.COM - Pemerintah meluncurkan tagline untuk masa arus mudik Lebaran 2024 alias Idulfitri 1445 Hijriah.

Tagline tahun ini adalah Mudik Ceria Penuh Makna.

Hal tersebut diungkapkan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dalam konfrensi pers virtual 'Persiapan dan Rencana Operasi Angkutan Lebaran 2024', Minggu (17/3/2024).

"Pada masa angkutan Lebaran 2024, kami meluncurkan tagline Mudik Ceria Penuh Makna," ungkap Budi

Budi menambahkan, pemerintah juga telah menyiapkan berbagai aspek dalam penyelenggaraan mudik.

Ia berharap mudik Lebaran 2024 bisa berjalan nyaman.

"Dengan infrastruktur yang telah terbangun dan kerja antara kementerian dan lembaga, maka diharapkan akan terbangun mudik yang selamat aman, nyaman, serta terwujud mudik ceria dan penuh cerita, bermakna," tutur Budi.

Sebelumnya, Kementerian Perhubungan memprediksi jumlah pemudik secara nasional pada Lebaran 2024 mencapai 71,7 persen atau sebanyak 193,6 juta orang.

Jumlah tersebut meningkat dibandingkan Lebaran 2023 yang tercatat sejumlah 123,8 juta orang. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta