Polisi Tanah Abang Ciduk Pria yang Suka Makan di Warteg tapi Bayar Semaunya

Oleh wisnuhasanuddinMonday, 6th May 2024 | 00:30 WIB
Polisi Tanah Abang Ciduk Pria yang Suka Makan di Warteg tapi Bayar Semaunya
tangkap layar tiktok/@gugunrafiudin

PINUSI.COM - Pembeli yang membayar sesukanya di sebuah Warteg di wilayah Tanah Abang, Jakarta Pusat, viral di media sosial.

Pria berinisial AF (32) itu menjadi sorotan.

Sebab, AF sering mendatangi Warteg dan makan, lalu membayar sesukanya.

"Kadang misalkan saat makan siang juga pernah lima orang hanya bayar seenaknya aja, kadang enggak bayar juga," kata Azhari, pelayan Warteg.

Hingga akhirnya pihak kepolisian memburu dan berhasil menangkap AF dan temannya, R.

Namun, R berhasil kabur mengendarai sepeda motor.

"Tim mengamankan pelaku berinisial AF karena viral tak membayar makan sesuai harga," kata Kapolsek Metro Tanah Abang AKBP Aditya Simanggara.

Simanggara juga menyebut AF dan R kerap makan di Warteg tersebut pada malam hari.

Usai makan, keduanya hanya membayar Rp10 ribu.

AF meninggalkan identitas dengan alasan sebagai jaminan karena akan kembali lagi untuk membayar sisanya.

Tetapi, pelaku menipu korban dan tidak kunjung datang kembali ke Warteg. (*)

Terkini

Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 6 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 4 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 4 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 4 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 4 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta