Indra Charismiadji Menilai Sistem Pendidikan Indonesia Salah Kelola Sejak Awal, Perlu Fokus pada Kualitas dan Riset

Oleh robbyWednesday, 29th May 2024 | 22:30 WIB
Indra Charismiadji Menilai Sistem Pendidikan Indonesia Salah Kelola Sejak Awal, Perlu Fokus pada Kualitas dan Riset
Aktivis pendidikan, Indra Charismiadji mengomentari soal dunia pendidikan di Indonesia yang sudah salah dalam mengelola. (FOTO:PINUSI.COM)

PINUSI.COM - Aktivis pendidikan, Indra Charismiadji mengomentari soal dunia pendidikan di Indonesia yang sudah salah dalam mengelola. Direktur eksekutif CERDAS (Center for Education Regulations and Development Analysis) ini juga membandingkan pendidikan di Indonesia dan di luar negeri.

"Sebenarnya, dunia pendidikan di negeri kita ini sudah salah kelola dari awal" ucap dirinya pada forum CERDAS yang dilaksanakan di Jakarta, pada Rabu (29/5/2024.

Indra menilai bahwa pendidikan indonesia dinilai secara mekanisme massa dan tidak terstruktur dengan baik. Ia menganggap bahwa lembaga pendidikan di Indonesia adalah tempat untuk menghabiskan uang. Disisi lain, PTNBH (Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum) menilai bahwa perguruan tinggi digunakan sebagai tempat mencari untung bukan tempat mencari ilmu pengetahuan. Menurutnya, sistem pendidikan Indonesia sudah salah mengelola dari awal.

"Saya menilai bahwa PTNBH ini menilai kampus sebagai tempat jualan, bukan tempat mencari pengetahuan." tambahnya.

Pemerhati sosial dan politik tersebut juga menilai bahwa pendidikan itu sebenarnya adalah pusat riset, bukan pusat pelajaran. Ia juga berharap bahwa pendidikan di Indonesia harus mementingkan kualitasnya bukan hanya membicarakan SDM (Sumber Daya Manusia) seperti dosen dan lain-lain. Ia menegaskan bahwa suatu saat nanti perguruan tinggi di Indonesia bisa menjadi pusat riset bagi orang luar negeri dan dapat memajukan pendidikan di indonesia.

"Saya berharap Indonesia bisa menjadi pusat riset, sehingga dapat menghidupkan pendidikan di Indonesia dan tidak ketinggalan (telat belajar)," tegasnya. (*)

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta