Polri Sebut Situasi Kondusif Setelah KPU Tetapkan Hasil Pemilu 2024

Oleh GabriellaSunday, 24th March 2024 | 16:30 WIB
Polri Sebut Situasi Kondusif Setelah KPU Tetapkan Hasil Pemilu 2024
Polri memastikan situasi dan kondisi kamtibmas berjalan aman, terkendali, dan kondusif pasca-penetapan hasil Pemilu 2024 oleh KPU. Foto: PINUSI.COM/Gabriella

PINUSI.COM - Polri memastikan pasca-penetapan hasil Pemilu 2024 oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), secara umum situasi dan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) berjalan aman, terkendali, dan kondusif.

"Polri mengucapkan terima kasih dan apresiasi setinggi-tingginya atas kontribusi penyelenggara Pemilu 2024, yaitu KPU RI dan Bawaslu RI, beserta jajarannya," ucap Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Trunoyudo Wisnu Andiko di Jakarta, Jumat (22/3/2024).

Pelaksanaan kegiatan penetapan hasil pemilu yang telah dilakukan pada Rabu (20/3/2024) lalu, berjalan aman.

Oleh sebab itu, ia berterima kasih atas dukungan dan kerja sama semua pihak.

"Sekali lagi, kami dari pihak kepolisian ingin mengucapkan terima kasih banyak kepada masyarakat dan seluruh elemen bangsa, khususnya doa para tokoh-tokoh agama." 

"Dan kemudian kepada para tim pemenang nasional masing-masing calon, dan seluruh partai politik beserta jajaran yang telah menyukseskan penyelenggaraan Pemilu 2024, sehingga terjaga rasa persatuan dan kesatuan untuk kemajuan bagi masa depan bangsa," tuturnya. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta